VIDEO: Pesan Indra Sjafri Kepada Timnas Indonesia U-19 Jelang Kontra Kamboja di Piala AFF
Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri meminta anak asuhnya untuk tidak menyepelekan Timnas Kamboja U-19 yang jadi lawan mereka di laga kedua grup A Piala AFF U-19 2024. Ia menilai Skuad Garuda harus fokus dan memberikan yang terbaik di setiap laga.
Timnas Indonesia U-19 akan memainkan pertandingan kedua mereka di grup A Piala AFF U-19 2024. Garuda Nusantara dijadwalkan akan menghadapi Timnas Kamboja di partai kedua ini.
Timnas Kamboja sendiri mendapatkan hasil yang kurang baik di pertandingan pertama. Melawan Timor Leste yang tidak diunggulkan, mereka justru kalah dengan skor 3-2.
Meski Kamboja lagi terluka, Indra Sjafri mengharamkan anak asuhnya untuk meremehkan Kamboja. "Kami tidak boleh menganggap enteng segala situasi," buka Indra Sjafri saat official training Timnas Indonesia U-19, Jumat (19/7/2024).
Menurut Indra Sjafri, Skuad Garuda membuat kesalahan besar jika mereka menyepelekan Timnas Kamboja.
Meski Indonesia lebih diunggulkan, jika mereka meremehkan lawan, maka ada potensi Iqbal Gwijangge dkk bakal terjungkal di laga ini.
"Siapapun lawannya, di sepak bola apa saja bisa terjadi. Kita lihat Kamboja bermain dengan bagus di 10-20 menit, tetapi tiba-tiba tiga gol beruntun bisa dicetak oleh Timor Leste," sambung sang pelatih.
Berikut ini pesan Indra Sjafri untuk pemain Timnas Indonesia U-19 jelang hadapi Kamboja di Piala AFF U-19 2024.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Media Cup 2024 Bergulir Kembali, Dapat Dukungan Penuh dari PSSI dan Indra Sjafri
Sepak Bola 25 Okt 2024, 20:33 WIB -
VIDEO: Shin Tae-yong Menilai Timnas Indonesia U-20 Butuh Pemain Keturunan Lagi untuk Bersaing di Piala Asia U-20 2025
Sepak Bola 30 Sep 2024, 12:59 WIB -
VIDEO: Usai Lolos ke Piala Asia U-20 2025, Infra Sjafri Pastikan Timnas Indonesia U-20 Dapat Amunisi Tambahan
Sepak Bola 29 Sep 2024, 23:45 WIB
-
VLOG: Reaksi Gila Fans di Tribune SUGBK Saat Timnas Indonesia Taklukkan Arab Saudi
Sepak Bola 15 menit yang lalu -
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 12 jam yang lalu -
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 13 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Bawaslu Putuskan Prabowo Tak Bersalah Terkait Video Dukungan untuk Cagub
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 13 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 14 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 15 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 15 jam yang lalu