VIDEO: Kalah 0-2 dari PSIS, Arema FC Semakin Terpuruk di Dasar Klasemen BRI Liga 1
PSIS Semarang mempermalukan Arema FC dengan skor 2-0 di Stadion Jatidiri, Semarang, Rabu (9/8/23). Dua gol Mahesa Jenar dicetak oleh Septian David Maulana pada menit ke-67 dan 74. Kemenangan ini membuat Mahesa Jenar untuk sementara menyalip Persita Tangerang di posisi ketujuh.
Kemenangan atas Arema FC menjadi momen krusial bagi PSIS. Apalagi, Mahesa Jenar sudah melewati tiga pertandingan terakhir tanpa meraih poin penuh. Mereka sempat bermain imbang melawan PSS Sleman (2-2) dan Borneo FC (0-0), lalu digebuk Madura United (0-1).
PSIS memang di atas kertas lebih diunggulkan. Pasalnya, Arema FC masih belum berhenti menjadi tim pesakitan pada awal musim ini. Dari enam laga awal, Singo Edan sama sekali gagal meraih kemenangan. Itulah sebabnya, mereka tersungkur di dasar klasemen sementara BRI Liga 1 hanya dengan koleksi dua poin.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Ultras Garuda Siap Mengisi Atmosfer Laga Timnas Indonesia Kontra Filipina
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Jelang Laga Timnas Indonesia Vs Filipina, Suporter Harus Jalani Verifikasi Wajah di Stadion Manahan
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Hokky Caraka Ungkap Kondisi Para Pemain Timnas Indonesia Jauh Lebih Siap Hadapi Filipina
Sepak Bola 22 jam yang lalu
-
VIDEO: Kaleidoskop Olahraga, dari Piala Asia Hingga Olimpiade Paris 2024
Sepak Bola Baru saja -
VIDEO: Sertijab, Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK Bacakan Pakta Integritas
TV 1 jam yang lalu -
VIDEO: Anggota Polisi Tantang Warga Duel Carok Usai Adu Mulut
TV 1 jam yang lalu -
Fokus : Banjir di Barru Rendam Jalur Trans Sulawesi
TV 1 jam yang lalu -
Terombang-Ambing di Lautan, 100 Pengungsi Rohingya Diselamatkan Angkatan Laut
Hiburan 9 jam yang lalu -
VIDEO: Jelang Pensiun, Lionel Messi Jajal Jadi Model Tumbler Premium
Lifestyle 10 jam yang lalu -
VIDEO: Alami Gegar Otak Ringan, Justin Hubner Tak Akan Perkuat Skuad Garuda dalam Gelaran Piala AFF 2024
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
VIDEO: PT Sritex akan Mengajukan Peninjauan Kembali ke Mahkamah Agung
Nasional 10 jam yang lalu -
VIDEO: Alasan Penundaan Pameran Yos Suprapto di Galeri Nasional Indonesia
Nasional 11 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Geledah Kantor OJK Terkait Dugaan Penyalahgunaan Dana CSR
Nasional 11 jam yang lalu