VIDEO: Highlights IBL 2023, Pelita Jaya Kalahkan Satya Wacana Salatiga 78-47
Pelita Jaya Bakrie Jakarta meraih kemenangan pertamanya di IBL (Indonesian Basketball League) 2023 pada Selasa (17/1/2023) pagi hari WIB. Pasukan Djordje Jovicic mengalahkan Satya Wacana Salatiga dengan skor besar 78-47 dalam pertandingan yang digelar di GOR Merpati, Bali.
Pada quarter pertama, Pelita Jaya Bakrie Jakarta unggul tidak jauh dari Satya Wacana Salatiga, yaitu dengan skor 15-12. Quarter berikutnya, Yesaya Saudale dan kawan-kawan tampil lebih ganas dan bisa unggul dengan skor 32-21.
Setelah half time, Pelita Jaya menciptakan 16 poin, sedangkan Satya Wacana dengan torehan 20 poin. Skor menjadi 48-41 masih untuk keunggulan PJ.
Quarter keempat, PJ bangkit dan bahkan bisa menciptakan 30 poin. Sementara Satya Wacana hanya diberi kesempatan mencetak enam poin saja. Alhasil, skor akhir menjadi 78-47.
Andakara Prastawa menjadi pencetak poin terbanyak dari Pelita Jaya dengan torehan 17 poin. Torehan poin yang sama juga diciptakan pemain Satya Wacana Salatiga, Shemar Dearies Johnson, yang juga menjadi pencetak rebound terbanyak dalam pertandingan dengan mencetak 18.
Kemenangan tersebut seperti menjadi obat dari kekalahan dalam pertandingan pertama Pelita Jaya Bakrie Jakarta di IBL 2023. Ketika itu, PJ kalah dari Prawira Harum Bandung dengan skor 45-69 pada 15 Januari 2023. Dalam laga tersebut, pemain Prawira Harum, Brandon Francis, mencetak 23 poin.
Seperti apa kemenangan Pelita Jaya Bakrie Jakarta ketika menghadapi Satya Wacana Salatiga di IBL 2023? Para pembaca bisa menikmati highlights pertandingannya dalam tayangan di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Tiba di Portugal, Para Pemain Korea-Korea Selecao Berkunjung ke Dubes RI
Sepak Bola 47 menit yang lalu -
VIDEO: Setelah Melalui 18 Jam Penerbangan, Akhirnya Pemain Korea-Korea Selecao TibadiPortugal
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VLOG: Reaksi Gila Fans di Tribune SUGBK Saat Timnas Indonesia Taklukkan Arab Saudi
Sepak Bola 5 jam yang lalu
-
Sengketa Donasi Makin Melebar, Agus Salim & Teh Novi Menghadap Kemensos Untuk Mencari Jalan Tengah
Hiburan 21 menit yang lalu -
Sedih dan Kecewa, Ria Ricis Diancam dan Diperas Mantan Karyawannya Sendiri
Hiburan 32 menit yang lalu -
Pertarungan King Maker Pilgub 2024 di Kandang Banteng
Nasional 34 menit yang lalu -
Perjalanan Terpidana Mati Mary Jane Veloso
Nasional 36 menit yang lalu -
Suami Airin Diperiksa Terkait Dugaan Korupsi
Nasional 37 menit yang lalu -
Siapa Capim dan Dewas KPK Terpilih?
Nasional 41 menit yang lalu -
Pertarungan Megawati vs Jokowi di Kandang Banteng Pilgub 2024
Nasional 43 menit yang lalu -
VIDEO: Cabup Biak yang Lakukan Kekerasan Seksual Ditangkap
Nasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Senyuman Bahagia Prabowo Usai Bawa Pulang Investasi 18,5 Miliar Dollar
Nasional 2 jam yang lalu -
Olivia Marsh Cerita Tentang Lagu Baru "Heaven" Memori Masa Kecil, & Keluarga
Hiburan 2 jam yang lalu -
The Lantis Main Game Saling Tunjuk, Siapa Yang Paling Sering Telat Latihan?
Hiburan 3 jam yang lalu -
Outfit Artis Hadir Kajian yang Digelar Nagita Slavina, Titi Kamal dan Ashanty Kenakan Kerudung
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Potret Manis Tissa Biani dengan Tutu Dress Sentuhan Wastra di FFI 2024
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Daun Jatuh Ajak Prilly Latuconsina Collab Di Single Terbarunya "Tuk Singgah"
Hiburan 3 jam yang lalu -
Stevan Pasaribu Collab Dengan Hanin Dhiya Di Lagu Terbarunya "Selalu Untuk Selamanya"
Hiburan 3 jam yang lalu