VIDEO: Highlights Vietnam Ditahan Imbang Filipina di Grup A Sepak Bola Putra SEA Games 2021
- Timnas Filipina U-23 menahan imbang Vietnam U-23 dengan skor kacamata dalam laga grup A sepak bola putra SEA Games 2021 yang digelar di Stadion San Van Dong Viet Tri, Minggu (8/5/2022) malam hari WIB. Hasil imbang itu membuat persaingan di Grup A semakin sengit.
Timnas Filipina U-23 membuat kejutan dalam dua pertandingan. Sebelumnya, mereka melumat Timor Leste U-23 4-0. Sementara itu, Timnas Vietnam U-23 menang 3-0 atas Timnas Indonesia U-23.
Filipina yang akan menjadi lawan anak asuh Shin Tae-yong pada 13 Mei mendatang tentunya punya potensi untuk mempersulit Egy Maulana Vikri dan kawan-kawan. Sukses Filipina menahan imbang Vietnam membuat persaingan di Grup A semakin sengit.
Filipina sedang memimpin klasemen sementara di grup A dengan torehan empat poin atau sama seperti Vietnam. Sementara Myanmar berada di urutan tiga dengan total tiga poin. Timnas Indonesia dan Timor Leste masih nol poin. Namun tidak seperti pasukan Shin Tae-yong, Timor Leste sudah bermain sebanyak dua kali.
Timnas Indonesia U-23 memulai perjalanan di SEA Games 2021 dengan pahit. Namun demikian, pasukan Shin Tae-yong tak boleh menyerah dan bergegas bangkit pada jadwal pertandingan-pertandingan selanjutnya.
Timnas Indonesia U-23 masih menyisakan tiga pertandingan lagi. Ketiga lawan sisa di Grup A itu adalah Timor Leste, Filipina, dan Myanmar.
Seperti apa Filipina saat menahan imbang tim tuan rumah, Vietnam, di grup A sepak bola putra SEA Games 2021? Para pembaca bisa menyimaknya dalam tayangan highlights di atas.
RingkasanView this post on Instagram
Video Terkait
-
VIDEO: Prabowo Subianto Bertemu Pemimpin Vietnam, Bahas Apa?
Nasional Kemarin pukul 11:33 WIB -
VIDEO: Badai Yagi Tewaskan 233 Orang, Vietnam Berduka di Tengah Upaya Penyelamatan
Nasional 13 Sep 2024, 17:00 WIB -
VIDEO: Sentuh Hati Dunia! Aksi Heroik Pengendara Saling Melindungi Saat Topan Yagi Landa Vietnam
Unik 12 Sep 2024, 16:30 WIB
-
VIDEO: Cagub Pramono Tancap Gas Lakukan Gerilya Politik
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Membantu Penderita Gangguan Pita Suara Agar Bisa Berbicara Lagi
Sehat 6 jam yang lalu -
VIDEO: Jokowi Batal Resmikan Chatra di Stupa Utama Candi Borobudur
Nasional 6 jam yang lalu -
VIDEO: Kantor Perusahaan Animasi yang Diduga Karyawati Sepi
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Binus Bantah Ada Bullying dalam Lingkungan Sekolah
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Liverpool Kalah di Kandang Sendiri, Arne Slot Ungkapkan Penyesalannya
Sepak Bola 7 jam yang lalu -
VIDEO: Manchester United Kembali ke Jalur Kemenangan, Erik ten Hag Bisa Bernafas Lega
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
VIDEO: Program Unik Paslon Bupati Pinrang, Janji Berikan Uang Panai Untuk Pemuda
Nasional 8 jam yang lalu -
VIDEO: Berbisnis Produk Indonesia di AS, Apakah Modal Utamanya?
Bisnis 8 jam yang lalu -
VIDEO: iPhone 16 Hadir dengan Apple Intelligence, Seberapa Canggih?
Teknologi 10 jam yang lalu -
VIDEO: Israel Tunjukkan Terowongan Gaza, Lokasi Pembunuhan Sandera?
Internasional 11 jam yang lalu -
VIDEO: Mantap! Manchester United Bungkam Southampton Tiga Gol Tanpa Balas
Sepak Bola 22 jam yang lalu -
VIDEO: Duh, Jalan Cor Basah Diterobos Pemotor Ramai-Ramai di Cirebon
Unik 23 jam yang lalu