VIDEO: Gol Perdana Bali United di Piala AFC
- Bali United kalah 1-3 dari Yangon United dalam laga perdana babak penyisihan Grup G Piala AFC 2018, Selasa (12/2/2018) di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar. Gol Serdadu Tridadu diciptakan gelandang I Gede Sukadana.
Gol Bali United tercipta pada menit 45+1'. Gol I Gede Sukadana hadir setelah ia memanfaatkan bola yang tak sempurna dihalau pemain lawan di dalam kotak penalti.
Gol tersebut menjadi yang perdana bagi Bali United di ajang Piala AFC. Hal itu karena Bali United baru pertama kali ikut ajang Piala AFC pada tahun ini.
Sementara itu, tiga gol Yangon United ke gawang Bali United tercipta pada babak pertama. Satu gol dicetak Emmanuel Ikechukwu menit ke-15 dan 2 gol dari Sekou Sylla menit 18' dan 25'.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Momen Pemain Asing Bali United Gagal Penalti di Piala AFC
Sepak Bola 14 Feb 2018, 09:00 WIB
-
VIDEO: Berebut Suara, Dua Kelompok Pendukung Peserta Pilbup Puncak Jaya Bentrok
TV 15 menit yang lalu -
VIDEO: Air Mata Prabowo Menitik Usai Umumkan Kenaikan Gaji Guru
TV 28 menit yang lalu -
VIDEO: Bengkel Sekaligus Rumah Terbakar, Tiga Wanita Tewas Seketika
TV 38 menit yang lalu -
Fokus : Sungai Citarum Meluap, Permukiman Warga di Dayeuh Kolot Terendam Banjir
TV 49 menit yang lalu -
9 Artis yang Gagal Terpilih untuk Peran di Film 'WICKED', Ada Siapa Saja?
Hiburan 3 jam yang lalu -
Krisdayanti Kalah Pilkada Kota Batu, Jeje Govinda Unggul di Kabupaten Bandung Barat
Hiburan 3 jam yang lalu -
Hasil Quick Count di Sejumlah Daerah
Nasional 4 jam yang lalu -
Tidak Terbukti Merendam Kaki dengan Metode Ion Elektrik Bisa Mengeluarkan Racun dari Tubuh
Cek Fakta 4 jam yang lalu -
'2ND MIRACLE IN CELL NO 7' Rilis Trailer, Rigen Rakelna Bersiap Untuk Piala Citra Tahun Depan
Hiburan 4 jam yang lalu -
Dukungan Jokowi dan Prabowo dalam Pilgub Jawa Tengah
Nasional 4 jam yang lalu -
Mungkinkah Pilkada Jakarta Dua Putaran?
Nasional 4 jam yang lalu -
Tarik Ulur Rencana Kenaikan PPN 12 Persen di Januari 2025
Bisnis 4 jam yang lalu -
Tarik Ulur Kenaikan PPN 12% Di 2025
Bisnis 4 jam yang lalu