VIDEO: Ini Dampak Buruk Virus Corona Pada Ekonomi Global

VIDEO: Ini Dampak Buruk Virus Corona Pada Ekonomi Global

Wabah virus korona berdampak buruk pada ekonomi global, dan sebuah maskapai Inggris menjadi korban terbaru. Wabah ini juga mengakibatkan arus kunjungan di seluruh dunia menurun tajam, dan IMF memangkas perkiraan pertumbuhan ekonomi global. Berikut laporan Helmi Johannes dari VOA di Washington, D.C.

Ringkasan

Oleh Dany Candra, Yoga Nugraha pada 11 March 2020, 09:00 WIB

Video Terkait

Spotlights