Pendakian menuju puncak Gunung Rinjani bakal ditutup selama 10 hari. Penutupan dilakukan untuk perbaikan jalur pendakian sekaligus mengurangi risiko kecelakaan para pendaki.