Fokus Pagi : Tujuh Unit Ruko di Kab. Lingga Hangus Terbakar

Fokus Pagi : Tujuh Unit Ruko di Kab. Lingga Hangus Terbakar

Simak informasi dalam Fokus Pagi edisi (09/4) dengan topik-topik pilihan sebagai berikut, ASN Telat dan Nekat Terobos Penjagaan, Rumah Warga Ambruk ke Dasar Sungai, Truk Serempet Kereta Api Masinis Terjepit Kabin, Tujuh Ruko Hangus Terbakar.

Kebakaran hebat yang terjadi di kawasan pasar, Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau. Api dengan cepat membakar tujuh unit ruko, karena seluruh bangunan terbuat dari kayu.

Ringkasan

Oleh Didi N pada 09 April 2025, 19:15 WIB

Video Terkait

Spotlights