VIDEO: PB PGRI Nobatkan Titiek Soeharto Sebagai 'Ibunda Guru Indonesia'

VIDEO: PB PGRI Nobatkan Titiek Soeharto Sebagai 'Ibunda Guru Indonesia'

Tepat pada puncak peringatan Hari Guru Nasional 2024 di Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta Timur pada Sabtu pagi. Ketua Komisi IV DPR RI, Titiek Soeharto dianugerahi sebuah penghargaan. Titiek dinobatkan sebagai Ibunda Guru Indonesia.

Ringkasan

Oleh Didi N pada 15 December 2024, 13:56 WIB

Video Terkait

Spotlights