VIDEO: Pascaserangan Siber, Pemerintah: Layanan Imigrasi Sudah kembali Pulih 100 Persen

VIDEO: Pascaserangan Siber, Pemerintah: Layanan Imigrasi Sudah kembali Pulih 100 Persen

Pascaserangan siber terhadap Pusat Data Nasional, Pemerintah memastikan layanan keimigrasian telah pulih 100 persen. Pemerintah menjamin masyarakat sudah bisa dilayani untuk pembuatan paspor di kantor atau menggunakan aplikasi m-paspor.

Ringkasan

Oleh Didi N pada 29 June 2024, 20:08 WIB

Video Terkait

Spotlights