Fokus : Permukiman dan Fasilitas Umum di Brebes Jawa Tengah Masih Dikepung Banjir

Fokus : Permukiman dan Fasilitas Umum di Brebes Jawa Tengah Masih Dikepung Banjir

Perbarui informasi Anda bersama Fokus edisi (27/02) dengan beberapa berita sebagai berikut, Permukiman dan Fasilitas Umum Dikepung Banjir, Warga Berburu Beras Murah, Petugas SPBU Salah Isi BBM, Puluhan Motor Mogok.

Memasuki hari kedua, banjir masih merendam permukiman dan fasilitas umum di Brebes. Setidaknya ada tujuh kecamatan yang dikepung banjir setinggi 50 centimeter.

Ringkasan

Oleh Didi N pada 27 February 2024, 13:20 WIB

Video Terkait

Spotlights