Fokus : Dampak Banjir di Demak Akibat Jebolnya Tanggul Sungai Jratun dan Wulan

Fokus : Dampak Banjir di Demak Akibat Jebolnya Tanggul Sungai Jratun dan Wulan

Perbarui informasi Anda bersama Fokus edisi (09/02) dengan topik-topik sebagai berikut, Dampak Banjir di Demak, Ketua KPU Kota Batam Mengamuk, Kawasan Puncak Bogor Ramai Wisatawan.

Jebolnya tanggul Sungai Jratun dan Sungai Wulan memperparah banjir yang merendam sejumlah kawasan di Demak, Jawa Tengah. Selain merendam jalur pantai utara, banjir juga membuat seorang warga meninggal dunia akibat tersengat listrik.

Ringkasan

Oleh Didi N pada 09 February 2024, 17:25 WIB

Video Terkait

Spotlights