VIDEO: Harga Sayur Melonjak Jelang Natal dan Tahun Baru
Jelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2021, harga sejumlah komoditas di pasar di Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur, merangkak naik. Kenaikan signifikan terjadi pada komoditas sayur mayur. Pedagang menyebut kenaikan harga, dipicu stok hasil petani menipis, sedang permintaan menjelang Libur Natal terus meningkat.
Di Pasar Sukomoro, Kabupaten Nganjuk, harga sayur mayur terpantau sejak dua pekan terakhir terus merangkak naik. Harga cabai merah besar Rp 48.000, naik dibanding sebelumnya Rp 35.000 per kilogram.
Cabai hijau Rp 25.000, melonjak dari harga sebelumnya Rp 18.000 rupiah per kilogram. Sedangkan komoditi sayuran seperti wortel, naik Rp 9.000 per kilogram, dari harga sebelumnya hanya Rp 5.000. Kenaikan signifikan juga terjadi pada harga kol dari Rp 65.000, menjadi Rp 85.000 per kilogramnya.
Sedangkan, kentang, dari harga Rp 8.000 menjadi Rp 18.000 per kilogramnya. Sedangkan harga bawang putih naik dari sebelumnya Rp 15.000 per kilogram jadi Rp 19.000.
Kenaikan yang terjadi sejak 2 minggu itu, menurut pedagang dipicu permintaan yang tinggi, jelang Natal dan Tahun Baru. Di samping itu stok dari hasil panen petani juga menipis. Demikian diberitakan pada Liputan6, 22 Desember 2020.
Namun, tak semua harga sayur naik, tomat, dan bawang merah harganya justru anjlok. Harga turun Rp 18.000, dari Rp 25.000 per kilogram. Sedangkan tomat, dari harga Rp 18.000 jadi Rp 8.000 per kilogram. Turunnya harga bawang merah dipicu banyaknya stok yang datang dari berbagai daerah.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Miris! Bocah SD Korban Bullying Meninggal Dunia Setelah Koma Sepekan
TV 15 jam yang lalu -
VIDEO: Miris! Bocah SD Korban Bullying Meninggal Dunia Setelah Koma Sepekan
TV 15 jam yang lalu -
VIDEO: Miris! Bocah SD Korban Bullying Meninggal Dunia Setelah Koma Sepekan
TV 15 jam yang lalu
-
VIDEO: Cagub Jabar Dedi Mulyadi Gunakan Hak Pilih di Purwakarta, Optimistis Menang
Nasional 14 menit yang lalu -
VIDEO: Sri Sultan Hamengkubuwono X Gunakan Hak Pilih di TPS 06 Kraton Yogyakarta
Nasional 18 menit yang lalu -
VIDEO: Ditemani Ridwan Kamil, Bahlil Ungkap Pilkada Rasa Pilpres
Nasional 32 menit yang lalu -
VIDEO: Dikawal Paspampres, Prabowo Nyoblos di TPS 08 Bojongkoneng
Nasional 49 menit yang lalu -
VIDEO: Ridwan Kamil Sholat Subuh dan Ziarah ke Makam Pangeran Jayakarta di Hari Pencoblosan
Nasional 52 menit yang lalu -
VIDEO: Menhan ASEAN Bertemu Amerika dan Tiongkok, Bahas Sengketa Maritim
Internasional 2 jam yang lalu -
#KapanLagiBattle | Arda Curhat Waktu PDKT Ternyata Jadi Pacar Kedua Tantri?
Hiburan 12 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Truk Kontainer Seruduk Pagar Rumah di Jalan Pantura Indramayu
Unik 14 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-detik Pria Dihajar Massa Karena Diduga Curi Dua Karung Gabah di Indramayu
Unik 14 jam yang lalu -
Aksi Jirayut di Lapangan Hijau: Cetak Gol dan Selebrasi Ikonik ala Marselino Ferdinan!
Hiburan 14 jam yang lalu -
Fakta-Fakta Kasus Denny Sumargo dan Farhat Abbas!
Hiburan 14 jam yang lalu -
VIDEO: JOXZIN Ikuti Kampanye, Kasat Lantas Polresta Yogyakarta Beri Himbauan
Unik 15 jam yang lalu -
Ayu Ting Ting Trending: Borong Dagangan UMKM, Warganet Salut!
Dangdut 15 jam yang lalu -
Serunya Meet And Greet Bareng Jirayut Di Kantor Kapanlagi, Sampai Nyanyi Lagu Baru Rame-Rame
Dangdut 15 jam yang lalu