:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/3016261/original/025196600_1578476586-ets-kontes-20taman-20bonsai-9f2c-640x360-00021.jpg)
VIDEO: Harga Bonsai Tembus Rp 60 Juta pada Pameran di Gresik
Pameran dan kontes bonsai yang diadakan komunitas ...Selanjutnya
Pameran dan kontes bonsai yang diadakan komunitas pecinta bonsai, di Desa Sambogunung, Kecamatan Dukun, Kabupaten Gresik, Jawa Timur berlangsung meriah dan dipadati para pengunjung.
Kegiatan ini sengaja digelar dengan memanfaatkan momen liburan Natal Tahun Baru ini, agar pengunjung terutama pecinta tanaman bonsai bisa melihat sekaligus berburu tanaman bonsai yang unik.
Menariknya, dari ratusan tanaman bonsai yang dipamerkan, harganya ada yang cukup fantatis mencapai Rp 20-60 juta. Beragam jenis tanaman bonsai yang ikut kontes, seperti jenis beringin, arabika, asam, pilang, rukem, sancang, jeruk, kawis, cemara hingga serut.
Pameran dan kontes bonsai tak hanya diikuti penghobi seni mengkerdilkan pohon dari warga Gresik saja, melainkan datang dari luar kota, seperti Tuban, Lamongan, Mojokerto dan Sidoarjo.
Bentuk dan keunikan ratusan bonsai tidak hanya sedap dipandang, namun, juga dipercaya bisa menghilangkan stress. Berikut diberitakan pada Fokus, 3 Januari 2020.
Selain mengembangkan potensi dan lebih memasyarakatkan budidaya pohon bonsai kepada generasi muda, salah satu tujuan dari pameran dan kontes bonsai adalah menaikkan harga bonsai. Dengan sering menggelar pameran dan kontes. Tanaman bonsai yang menyabet juara, otomatis harganya bisa naik dan semakin mahal.
Kontes dan pameran bonsai unik dan eksotik ini merupakan agenda rutin yang digelar tiap tahun sebagai upaya melestarikan seni pohon kerdil agar tetap eksis dan digemari masyarakat, sekaligus mengangkat perekonomian pembudidaya tanaman bonsai.
Ringkasan
Video Terkait
-
02:29
VIDEO: Gugat Cerai Istri karena KDRT, Seorang Pria Ditetapkan Jadi Tersangka
Nasional 17 Jan 2025, 17:00 WIB -
05:49
VIDEO: Viral Jagat Koin Hunt, Dinas Infokom 'Pasrah'
Nasional 13 Jan 2025, 14:00 WIB -
01:22
VIDEO: Camat Asemrowo Surabaya Klarifikasi Usai Dituding Sembunyikan Wanita di Kantor
Unik 11 Jan 2025, 20:30 WIB
-
01:41
VIDEO: Film Ini Kena Cancel Culture Gara-Gara Pemainnya?
Unik Baru saja -
01:40
VIDEO: Jelang Ramadan, Harga Telur dan Daging Ayam Merangkak Naik
TV 4 jam yang lalu -
01:38
VIDEO: Massa Demo Indonesia Gelap Bacakan Puisi Sebelum Bubarkan Diri
TV 4 jam yang lalu -
09:34
JIN YOUNG & DAHYUN Berbagi Pengalaman 'Syuting 'YOU ARE THE APPLE OF MY AYE'
Hiburan 6 jam yang lalu -
51:08
Fokus Pagi : Unjuk Rasa Penghematan Anggaran di Makassar Berujung Ricuh
TV 6 jam yang lalu -
01:36
VIDEO: Backstreet Boys akan Kembali dengan Album Terbaru Millennium 2.0
Hiburan 14 jam yang lalu -
01:29
VIDEO: Blackpink Umumkan Tur Dunia Tahun 2025, Apakah Indonesia Masuk List?
Hiburan 15 jam yang lalu -
03:52
VIDEO: Bima Arya: Puluhan Kepala Daerah Tak Hadir saat Retreat
Nasional 15 jam yang lalu -
01:37
VIDEO: Luigi Mangione Hadir di Pengadilan untuk Pertama Kalinya Sejak Dakwaan atas Kematian CEO United Health Care
Internasional 15 jam yang lalu -
01:15
VIDEO: Hasto Minta KPK Periksa Keluarga Jokowi
Nasional 16 jam yang lalu -
01:40
VIDEO: Fakta di Balik Empat Angka pada Tabung Gas, Kedaluwarsa atau Bukan?
Cek Fakta 16 jam yang lalu -
04:08
Klarifikasi Polda Jateng Soal Permintaan Maaf Band Sukatani: Tidak Ada Intervensi Sama Sekali
Hiburan 18 jam yang lalu