Kronologi dan Kondisi Terkini Indra Brasco Pasca Alami Kecelakaan Saat Syuting

Kronologi dan Kondisi Terkini Indra Brasco Pasca Alami Kecelakaan Saat Syuting

KL Lovers,

Beberapa waktu lalu, Indra Brasco dikabarkan mengalami kecelakaan di lokasi syuting, saat sedang melakukan adegan fighting. Suami Mona Ratuliu tersebut terjatuh dan tertimpa sebuah besi saat melakukan adegan fighting. Ia pun segera dilarikan ke rumah sakit, dan mendapati bahwa ada otot yang cedera karena insiden tersebut.

#indrabrasco #monaratuliu

Ringkasan

Oleh Erick Hardono pada 10 September 2024, 13:11 WIB

Video Terkait

Spotlights