Abidzar Laporkan Akun Twitter @projecthuntera Ke Polda Metro Jaya, Ini Yang Diinginkan Keluarga

Abidzar Laporkan Akun Twitter @projecthuntera Ke Polda Metro Jaya, Ini Yang Diinginkan Keluarga

KLovers,

Rabu, 24 Juli 2024, ditemani aktor Alfie lffandy, Abidzar Al Ghifari melaporkan akun Twitter @projecthuntera. Seperti yang diketahui, akun Twitter tersebut menuliskan tweet yang ofensif terhadap almarhum Uje dan keluarga, berkaitan dengan meninggalnya suami aktris Jennifer Coppen, Dali Wassink. Tak terima karena mental adiknya terdampak, Abidzar pun membawa kasus ini ke ranah hukum dan mengungkap apa yang diinginkan keluarganya kepada akun pelaku.

Simak terus video terupdate dari dunia artis, selebritis, dan entertainment hanya di KapanLagi! Like, Comment, dan Subscribe ya KLovers!

#videokapanlagi

Ringkasan

Oleh Iqbal Febrian Perdana pada 24 July 2024, 17:41 WIB

Video Terkait

Spotlights