VIDEO: Terlibat Judi, Kapolsek Kahu Dicopot

VIDEO: Terlibat Judi, Kapolsek Kahu Dicopot

Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol. Andi Rian Djajadi mencopot tiga perwira pertama yang merupakan anggotanya karena terlibat dalam kasus judi sabung ayam. Salah satu perwira yang dicopot adalah Kapolsek Kahu di Polres Bone.

Ringkasan

Oleh Reza Rinaldi, Ridi Fadhilah Khan pada 26 June 2024, 14:30 WIB

Video Terkait

Spotlights