VIDEO: Kawanan Monyet Serbu Pemukiman Warga dan Rusak Rumah

VIDEO: Kawanan Monyet Serbu Pemukiman Warga dan Rusak Rumah

Kawanan monyet di Cisarua, Bandung Barat, Jawa Barat turun ke pemukiman warga dan merusak atap bangunan rumah warga. Bahkan, sejumlah monyet masuk ke warung makan yang ada di pemukiman warga.

Ringkasan

Oleh Raden Asmoro Katon, Ridi Fadhilah Khan pada 14 March 2024, 16:30 WIB

Video Terkait

Spotlights