VIDEO: Ganasnya Abrasi Lenyapkan Kehidupan di Sungai Pisang Padang
Krisis iklim telah melanda dunia, dampaknya juga sudah dirasakan oleh manusia. Kekeringan dan abrasi terjadi di mana-mana. Salah satunya di Sungai Pisang, Kota Padang, Sumatera Barat. Sejak puluhan tahun lalu, abrasi mengikis puluhan meter kawasan pemukiman.
Akibatnya, rumah-rumah warga rusak bahkan sampai hancur. Data kementerian kelautan dan perikanan, kota padang mengalami kehilangan garis pantai 21-49,4 meter per tahun.Kehilangan itu terjadi sepanjang 24,7 kilometer dari 74 kilometer garis pantai di padang pada 2009-2018. Selain itu, ada kenaikan air laut 0,37 cm per tahun. Garis pantai padang juga mengalami kemunduran enam meter per tahun ke arah darat.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Migrasi Iklim Suku Asli akibat Lelehnya "Permafrost" di Alaska
Nasional 27 Okt 2024, 14:00 WIB -
VIDEO: Tiga Anggota DPRD Kepulauan Mentawai Pesta Sabu di Kamar Hotel
Nasional 22 Sep 2024, 13:00 WIB -
VIDEO: Terungkap! Motif Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Padang
Nasional 20 Sep 2024, 16:30 WIB
-
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 4 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 4 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 5 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Aksi Polisi di Cengkareng Berhasil Gagalkan Peredaran 389 Kg Sabu!
TV 6 jam yang lalu -
Vadel Badjideh Tersulut Emosi Saat Tahu Selebgram Y Datangi Polres Jaksel Karena...
Hiburan 6 jam yang lalu