VIDEO: Pasca Ledakan Bom Jalan Astana Anyar Ditutup Sementara

VIDEO: Pasca Ledakan Bom Jalan Astana Anyar Ditutup Sementara

Ledakan diduga bom bunuh diri terjadi di Polsek As...Selanjutnya

Ledakan diduga bom bunuh diri terjadi di Polsek Astana Anyar, Kota Bandung, Rabu pagi (7/12/2022). Sebagian ruas Jalan Astana Anyar, Kota Bandung, Jawa Barat, ditutup sementara akibat ledakan diduga bom bunuh diri tersebut.

Ringkasan

Oleh Krismas Wahyu Utami, Reza Rinaldi pada 07 December 2022, 11:10 WIB

Video Terkait

Spotlights