Ma'ruf Amin Ingatkan Santri Jaga Keutuhan NKRI
Calon Wakil Presiden Ma'ruf Amin menghadiri penutupan festival Tajug Hari Santri Nusantara di Kota Cirebon, Jawa Barat, Senin sore.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Selasa (23/10/2018), Ma'ruf Amin memberikan sambutan dalam penutupan festival Tajug Hari Santri Nasional yang berlangsung di Alun-alun Keraton Kasepuhan, Kota Cirebon.
Di hadapan santri, Ma'ruf menceritakan sejarah santri dalam memperjuangkan kemerdekaan. Bahkan, santri juga dianggap memiliki andil besar dalam berbagai pertempuran, khususnya saat pengusiran penjajah di Surabaya. Dan karena santri memiliki andil besar dalam kemerdekaan, maka seyogyanya para santri untuk tetap solid dan teguh dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Bahkan, santri juga memiliki tugas untuk menjaga keberagaman bangsa yang menganut sistem republik sesuai kesepakatan para pendiri bangsa. Oleh karenanya, sistem-sistem lain seperti kerajaan, khilafah dan amir tertolak dengan sendirinya di Indonesia.
"Khilafah bukan ditolak tapi tertolak, karena menyalahi kesepakatan," ujar Calon Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
Sebelum menghadiri penutupan festival Tajug Hari Sntri Nusantara di Cirebon, Ma'ruf Amin juga hadir dalam apel Hari Santri Nasional di Tasikmalaya, Jawa Barat. Dalam apel ini, Ma'ruf Amin didampingi oleh Ketua PKB Muhaimin Iskandar dan Ketua PBNU Said Aqil Siroj. (Muhammad Gustirha Yunas)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Muhaimin Tegaskan "Slepetnomic" di Pernyataan Penutup Debat
Pemilu 22 Des 2023, 21:55 WIB -
VIDEO: Lagi! Relawan Prabowo di Pilpres 2019 Beralih Dukung Ganjar di Pilpres 2024
Nasional 01 Sep 2023, 18:00 WIB -
VIDEO: Relawan Prabowo Membelot Deklarasi Dukung Ganjar di Pilpres 2024
Nasional 15 Ags 2023, 13:45 WIB
-
#KapanLagiBattle | Arda Curhat Waktu PDKT Ternyata Jadi Pacar Kedua Tantri?
Hiburan 5 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Truk Kontainer Seruduk Pagar Rumah di Jalan Pantura Indramayu
Unik 7 jam yang lalu -
Aksi Jirayut di Lapangan Hijau: Cetak Gol dan Selebrasi Ikonik ala Marselino Ferdinan!
Hiburan 8 jam yang lalu -
Fakta-Fakta Kasus Denny Sumargo dan Farhat Abbas!
Hiburan 8 jam yang lalu -
VIDEO: JOXZIN Ikuti Kampanye, Kasat Lantas Polresta Yogyakarta Beri Himbauan
Unik 8 jam yang lalu -
Ayu Ting Ting Trending: Borong Dagangan UMKM, Warganet Salut!
Dangdut 8 jam yang lalu -
VIDEO: Miris! Bocah SD Korban Bullying Meninggal Dunia Setelah Koma Sepekan
TV 8 jam yang lalu -
Serunya Meet And Greet Bareng Jirayut Di Kantor Kapanlagi, Sampai Nyanyi Lagu Baru Rame-Rame
Dangdut 8 jam yang lalu -
VIDEO: Bek Persib Bandung Gustavo Franca, Pede Raih Tiga Poin dari Thailand
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Tangkap Gubernur Bengkulu Rohidin Marsyah Dalam Operasi Tangkap Tangan
Unik 9 jam yang lalu -
VIDEO: Menjelang Pencoblosan, Calon Wakil Bupati Ciamis Meninggal Dunia
TV 9 jam yang lalu -
VIDEO: Tambang Galian C Jadi Pemicu! Kasus Polisi Tembak Polisi Terus Diusut
TV 9 jam yang lalu -
VIDEO: Memeras Anak Buah demi Pilkada, Gubernur Bengkulu Jadi Tersangka
TV 9 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-detik Kecelakaan Truk vs. Truk, Diduga Akibat Unit Kurang Layak
Unik 10 jam yang lalu