Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Pratikno menyampaikan update progres penanganan bencana banjir dan tanah longsor di Provinsi Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat, Senin (29/12). Turut hadir Panglima TNI Agus Subiyanto, Kapolri Listyo Sigit Prabowo hingga Seskab Teddy Indra Wijaya. Dalam konferensi pers ini, Wakil Menteri Sosial Agus Jabo memaparkan terkait bantuan yang diberikan pascabencana Sumatera. Yakni melalui bantuan hunian sementara dengan memberikan bantuan jaminan hidup berupa uang sebesar Rp450 Ribu/orang/bulan selama tiga bulan ke depan.
06:24
15:18
15:18
12:54
07:55
07:07
04:46
14:23
06:21
06:28