VIDEO: Perempuan Rentan Alami Kekerasan Dalam Hubungan
Oleh Liputan6.com pada 17 October 2022, 15:33 WIBIsu KDRT kembali mencuat ke publik sejak kasus kek...Selanjutnya
Isu KDRT kembali mencuat ke publik sejak kasus kekerasan yang menimpa Lesti Kejora. Siapapun bisa menjadi korban KDRT, tapi perempuan memiliki posisi yang lebih rentan dalam kasus kekerasan dalam hubungan.