Personel TNI Selami Sungai Citarum untuk Tutupi Saluran Limbah Berbahaya
Sejumlah anggota TNI melakukan penyelaman di aliran Sungai Citarum yang tercemar limbah tekstil. Mereka menyelam di air keruh dan abu di kedalaman 3 meter untuk menutup saluran limbah berbahaya.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Rabu (11/9/2019), puluhan personel TNI dari Kodam 3 Siliwangi menyelam ke dalam salah satu anak Sungai Citarum.
Air yang kotor dan bau membuat tim Satgas Citarum Harum berusaha menutup paksa delapan titik saluran limbah ilegal yang sudah mencemari Sungai Citarum selama 5 tahun terakhir.
Walau sudah diperingatkan berkali-kali, banyak perusahaan yang masih nakal membuang limbah pabrik mereka ke sungai.
Demi melestarikan kebersihan dan kualitas sumber air minum untuk 27 juta penduduk Jawa Barat dan Jakarta, Satgas Citarum Harum sudah menindak lanjuti 87 perusahaan nakal dari kawasan Kabupaten Bandung hingga Sumedang, Jawa Barat.
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus : Banjir Karawang Meluas Akibat Luapan Sungai Cibeet dan Citarum
TV 4 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Masih Rendam Permukiman Warga di Jakarta
TV Kemarin pukul 16:30 WIB
-
VIDEO: Pelaku Pengeroyokan Sopir Taksi Online di Tol Jakarta-Tangerang Ditangkap!
TV 25 menit yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 40 menit yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 1 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Aksi Polisi di Cengkareng Berhasil Gagalkan Peredaran 389 Kg Sabu!
TV 2 jam yang lalu -
Vadel Badjideh Tersulut Emosi Saat Tahu Selebgram Y Datangi Polres Jaksel Karena...
Hiburan 3 jam yang lalu -
Pesona Suchata Chuangsri, Runner Up 3 Miss Universe 2024 dari Thailand
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Tak Lagi Jadi Yura Yunited, Yura Yunita Tampil Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Gaya Kimberly Ryder Jadi Model Busana Muslim, Memesona dalam Balutan Hijab Syar'i
Lifestyle 4 jam yang lalu