:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/2860656/original/069142700_1563842735-kisah-pilu-tkw-cirebon-yang-21-tahun-tak-pulang-ke-indonesia-liputan-6-pagi-375822.jpg)
Kisah Pilu TKW Cirebon yang 21 Tahun Tak Diizinkan Pulang ke Indonesia
Turini, seorang tenaga kerja wanita (TKW) di Arab Saudi yang 21 tahun tak pernah pulang, akhirnya tiba di Tanah Air. Selama bekerja, Turini seperti dipenjara. Ia tak pernah diizinkan keluar rumah dan gajinya tak pernah dibayar.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Selasa (23/7/2019), Turini tiba dengan TKW lain dengan diantar pengacara dan perwakilan KBRI di Riyadh.
Turini menangis saat tiba di kampung halamannya di Desa Dawuan, Kecamatan Tengahtani, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat.
Turini, berangkat sebagai TKW ke Arab Saudi pada 1998 lalu. Namun keluarga Turini kehilangan komunikasi.
Setelah 21 tahun, Turini baru bisa mengontak keluargannya dengan menggunakan telepon rekan kerjanya asal Filipina.
Selama bekerja di wilayah pedalaman Arab Saudi, Turini seperti dipenjara. Ia tak pernah diizinkan keluar rumah dan gajinya tidak dibayar.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
01:47
VIDEO: Buntut Napi Kabur, Personel Brimob Siaga di Lapas Kutacane
TV 1 jam yang lalu
-
07:36
VIDEO: Cahaya dalam Sentuhan Al-Qur'an Braille
Inspirasi Baru saja -
01:58
Hoaks Video Kapal Pesiar Ditelan Paus
Cek Fakta 1 jam yang lalu -
09:01
Laporan Kegiatan Wartawan Liputan6.com dalam Program CIPCC untuk Jurnalis Dunia
Nasional 1 jam yang lalu -
06:00
PSSI Tunjuk Jordi Cruyff Jadi Penasihat Teknis Timnas Garuda
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
05:49
Kapan Bonus Hari Raya untuk Pengemudi Ojol Cair?
Bisnis 2 jam yang lalu -
11:22
Kasus Dugaan Korupsi Minyakita, Siapa Tanggung Jawab?
Nasional 2 jam yang lalu -
07:14
KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Kasus Korupsi Bank BJB
Nasional 2 jam yang lalu -
01:46
VIDEO: Kasus Minyakita Tak Sesuai Takaran, Satu Tersangka Ditangkap
TV 3 jam yang lalu -
1:03:30
Duduk Perkara Korupsi Bank BJB hingga KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil
Nasional 3 jam yang lalu -
02:30
Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Penyanyi Korea Wheesung Meninggal Dunia
Hiburan 4 jam yang lalu -
01:11
VIDEO: Mantan Presiden Filipina Diterbangkan ke Den Haag untuk Hadapi Dakwaan Kejahatan Terhadap Manusia
Internasional 4 jam yang lalu -
01:21
VIDEO: Penumpang yang Dibebaskan dari Kereta Api Diserang di Pakistan Menerima Perawatan Medis
Internasional 4 jam yang lalu -
02:05
VIDEO: Sidak Minyakita di Solo, Mentan Temukan Kemasan 1 Liter Isi 900 Ml
TV 5 jam yang lalu -
02:30
Cicit WR Supratman, Antea Turk Bangkitkan Lagu Pertama Sang Buyut 'Indonesia Tjantik'
Lifestyle 5 jam yang lalu