Aksi Ibu Iriana Jokowi Bersih-Bersih Sampah di Pantai Ambon
Keindahan hamparan pasir putih di Jembatan Merah Putih, Teluk Ambon, Maluku, ternodai dengan tumpukan sampah. Sampah bungkus plastik hingga botol-botol bahkan rapat menutupi sebagian bibir pantai.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Rabu (20/2/2019), Ibu Negara Iriana Jokowi bersama sejumlah istri Menteri Kabinet Kerja dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Provinsi Maluku, warga, bersama siswa-siswi setempat bergotong royong memunguti sampah. Hasilnya, 5 ton sampah terkumpul.
Program bersih-bersih pantai ini rencananya akan terus dilakukan hingga Pantai Ambon bersih.
"Gerakan ini tidak hanya hari ini saja, ini juga akan disosialisasikan kepada organisasi yang ada," kata Ibu Iriana.
Dalam rangka mengatasi masalah sampah di Kota Ambon, Ibu Negara Iriana sekaligus menyerahkan bantuan dari pemerintah pusat berupa 100 buah tong sampah kepada Pemerintah Kota Ambon. (Rio Audhitama Sihombing)
RingkasanVideo Terkait
-
Aktivitas Pensiun Jokowi di Solo
Nasional 23 Okt 2024, 17:48 WIB -
VIDEO: Jokowi dan Iriana Ajak Seluruh Pegawai Istana Foto Bareng
Nasional 10 Okt 2024, 14:15 WIB -
VIDEO: Iriana Jokowi Minta Maaf Jelang Lengser
Nasional 25 Sep 2024, 13:45 WIB
-
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 8 jam yang lalu -
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 9 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 10 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 10 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 11 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 11 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 11 jam yang lalu -
VIDEO: Kendalikan Narkoba dari Penjara! Kini 15 Napi Dipindah ke Nusa Kambangan
TV 12 jam yang lalu