Diduga Terkena Limbah Berbahaya, 2 Bocah di Bekasi Akan Jalani Operasi
Ketiga bocah yang mengalami luka bakar akibat bermain di tempat pembuangan sampah di Kampung Kramat Blencong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, kini menjalani perawatan.
Korban Mahdenda dan Raga akan menjalani operasi kecil di RSUD Koja, Jakarta Utara. Sementara, Ramadhan akan menjalani perawatan di rumah karena takut dirawat di rumah sakit.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Selasa (15/1/2019), Mahdenda dan Raga dibawa ke rumah sakit, pada Senin sore, 14 Januari kemarin. Keduanya mengalami luka bakar serius di sekitar tangan dan kaki.
Kedua bocah berusia 8 tahun itu akan menjalani tindakan medis operasi kecil untuk membersihkan luka bakar yang di deritanya.
Saat kejadian, tiga bocah tengah bermain di tempat pembuangan sampah untuk mencari mainan. Namun, saat bermain, kaki ke tiga bocah menginjak tanah berlumpur dan ambles. Usai kejadian, ketiga bocah mengeluh kakinya terasa terbakar. Hingga akhirnya kaki dibersihkan dengan air dan mulai muncul luka bakar.
Petugas terkait telah mengambil sampel air dan tanah dari lokasi kejadian untuk memastikan kandungan tanah yang diduga mengandung zat limbah berbahaya atau B3. (Galuh Garmabrata)
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: 3 Orang Tewas dalam Kebakaran Pabrik Minyak di Bekasi
Nasional 01 Nov 2024, 16:15 WIB -
VIDEO: Dua Maling Motor di Kabupaten Bekasi Dimassa, Satu Tewas
Unik 17 Okt 2024, 18:30 WIB -
VIDEO: Rusak Keindahan Kota Bekasi, Instalasi Kabel Dikeluhkan Warga
Nasional 30 Sep 2024, 16:00 WIB
-
VLOG: Reaksi Gila Fans di Tribune SUGBK Saat Timnas Indonesia Taklukkan Arab Saudi
Sepak Bola 59 menit yang lalu -
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 14 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 14 jam yang lalu -
VIDEO: Bawaslu Putuskan Prabowo Tak Bersalah Terkait Video Dukungan untuk Cagub
TV 14 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 14 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 14 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 14 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 15 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 15 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 16 jam yang lalu