Album Baru Nadin Amizah “Untuk Dunia, Cinta, dan Kotornya”
Oleh Fimela.com pada 11 September 2023, 17:08 WIBNadin Amizah mengumumkan pada laman Instagramnya bahwa ia akan merilis album keduanya dengan judul “Untuk Dunia, Cinta, dan Kotornya”. Album ini direncanakan akan rilis pada bulan Oktober 2023 mendatang.