VIDEO: Dipermalukan Arsenal, Erik Ten Hag Yakin Fans Memaklumi Hasil Negatif MU
Erik ten Hag merasa yakin bahwa ia masih mendapatkan kepercayaan dari para pendukung setelah penampilan buruk Manchester United (MU) berlanjut dengan kekalahan dari Arsenal.
Man United harus menelan pil pahit saat menjamu The Gunners pada pekan ke-37 Liga Inggris 2023/2024. Bermain di Old Trafford, Minggu (12/5/2024) malam WIB, tim tuan rumah menyerah dengan skor 0-1.
Leandro Trossard sukses memanfaatkan rapuhnya pertahanan Setan Merah di menit 20 setelah ia berhasil memanfaatkan umpan manis dari Kai Havertz di sisi kanan.
Dengan hasil ini, Man United berada di urutan kedelapan dengan dua pertandingan tersisa. Mereka tertinggal tiga poin dari Newcastle yang berada di posisi keenam dalam upaya mereka untuk mendapatkan tempat di Eropa musim depan.
Man United harus menghadapi sejumlah masalah cedera musim ini, tidak terkecuali saat menghadapi Arsenal dengan lini pertahanan seadanya.
Dan karena alasan itu, Ten Hag yang pekerjaannya setelah musim ini dipertanyakan percaya bahwa para pendukung tetap mendukung dirinya dan pasukannya.
"Mereka memahami di mana kami berada dan di mana klub ini berada. Kami memiliki begitu banyak pemain yang cedera di area-area sentral," kata Ten Hag.
Namun Erik ten Hag tetap meyakini bahwa ia masih bisa memberikan prestasi bagi para fans MU dengan harapan juara FA Cup melawan Man City. Sementara Arsenal terbantu untuk perebutan gelar juara berkat tiga poin dari Old Trafford.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
Ten Hag Hancur Usai Pisah dari MU, Bos Laliga Kecam Sifat Real Madrid
Sepak Bola 19 jam yang lalu -
VIDEO: Siapa yang Dapat Menyelamatkan Manchester United? Ruben Amorim adalah Calon Terdepan
Sepak Bola 30 Okt 2024, 15:00 WIB -
MU Pilih Ruben Amorim, Pemain Keturunan Indonesia Jadi Incaran Raksasa Eropa
Sepak Bola 30 Okt 2024, 09:58 WIB
-
Mark Prin Ngobrol Soal Film, Thailand, Sampai Soal Kimberley Anne
Hiburan 8 jam yang lalu -
VIDEO: Polres Indramayu Tangkap Pria Terkait Kasus Perjudian Online
Unik 9 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Dua Wanita Jadi Korban Begal yang Bawa Senjata Tajam di Jambi
Unik 10 jam yang lalu -
VIDEO: Ajang Media Cup 2024 Resmi Berakhir, SCTV Back to Back Menjadi Juara
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Sepulang dari Acara Misa, Perempuan Jadi Korban Pelecehan di Yogyakarta
Unik 10 jam yang lalu -
Acil Bimbo Jatuh Sakit,Febby Rastaty Dilamar oleh Polisi
Hiburan 11 jam yang lalu -
Susah Gemuk? Ikuti 5 Cara Menaikkan Berat Badan dengan Sehat ala Jessica Mila
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Ingin Jadi Incaran Perusahaan? Simak Tips Berikut Ini!
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Sederet Koleksi Eksplorasi Rancangan Sophisticated dari Sapto Djojokartiko Spring Summer 2025
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Olahraga yang Cocok untuk Ibu Rumah Tangga, Tetap Sehat & Awet Muda
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Jarang Umbar Hubungan Asmara, Febby Rastanty Lamaran - Calon Suami Bukan Orang Sembarangan
Hiburan 13 jam yang lalu -
VIDEO: Miris, Warga Abaikan Protes Lansia Soal Kebisingan Sound Horeg
Unik 13 jam yang lalu -
Kamu Generasi Sandwich? Simak 4 Alasan Mengapa Butuh Support System
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Gaya Santun Modern Menpar Widi Wardhana Saat Bertugas, Tampil Modis Padukan Hijab dan Wastra
Lifestyle 13 jam yang lalu -
Potret Makeup Febby Rastanty yang Cantik saat Tunangan, Beri Kesan Kalem, Elegan dan Fresh
Hiburan 13 jam yang lalu