:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/thumbnails/4968784/original/041091500_1728911351-market-value-timnas-indonesia-semakin-mahal-unggul-dari-qatar-dan-tinggalkan-malaysia-6cbc63.jpg)
VIDEO: Market Value Timnas Indonesia Semakin Mahal, Unggul dari Qatar dan Tinggalkan Malaysia
Nilai pasar Timnas Indonesia berdasarkan Transferm...Selanjutnya
Nilai pasar Timnas Indonesia berdasarkan Transfermarkt akan makin mahal jika bek FC Copenhagen di Liga Denmark, Kevin Diks, bergabung dengan tim berjulukan Garuda itu.
Saat ini, Transfermarkt menempatkan Timnas Indonesia di peringkat kedelapan sebagai timnas dengan market value tertinggi di Asia dengan 23,65 juta euro atau setara Rp411 miliar.
Kevin Diks, yang dihargai Transfermarkt 4 juta euro (Rp69,53 miliar), bakal menambah nilai pasar Timnas Indonesia menjadi 24,65 juta euro (Rp480,53 miliar).
Market value Timnas Indonesia hanya tertinggal dari Timnas Jepang yang berada di nomor satu Asia dengan 278 juta euro (Rp4,83 triliun), disusul Timnas Korea Selatan 169,33 juta euro (Rp2,94 triliun), dan Timnas Iran 47,75 juta euro (Rp829,97 miliar).
Selain itu, juga Timnas Australia 39,75 juta euro (Rp690,92 miliar), Timnas Uzbekistan 38,85 juta euro (Rp675,28 miliar), Timnas Uni Emirat Arab (UEA) 38,51 juta euro (Rp669,37 miliar), dan Timnas Arab Saudi 29.33 juta euro (Rp509,72 miliar).
Nilai pasar Timnas Indonesia mengungguli Timnas Qatar yang bertengger di peringkat kesembilan dengan 20,35 juta euro (Rp353,72 miliar) dan Timnas Yordania di posisi kesepuluh lewat 17 juta euro (Rp295,49 miliar).
Untuk di Asia Tenggara (ASEAN), Timnas Indonesia menjadi timnas dengan market value termahal. Garuda unggul jauh atas pesaing terdekatnya, Timnas Thailand, yang bernilai 8,65 juta euro (Rp150,35 miliar) di ranking ke-16 Asia.
Bagaimana dengan Timnas Malaysia? Rival Timnas Indonesia itu hanya mampu menduduki urutan ke-21 dalam daftar timnas termahal di Asia dengan 6,38 juta euro (Rp110,81 miliar).
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
02:57
VIDEO: Nutrisi Pemain Jadi Sorotan Patrick Kluivert di Ramadan 2025
Putri Candrawathi 7 jam yang lalu -
1:11:30
VIDEO: Eksklusif bersama Zaenal Arief, Cerita Gokil di Persib, Persita & Timnas Indonesia: Bikin Haru!
Sepak Bola 22 jam yang lalu -
06:00
PSSI Tunjuk Jordi Cruyff Jadi Penasihat Teknis Timnas Garuda
Sepak Bola 22 jam yang lalu
-
07:36
VIDEO: Cahaya dalam Sentuhan Al-Qur'an Braille
Inspirasi Baru saja -
02:31
VIDEO: Minyakita Bermasalah, Pedagang Cilacap Berhenti Jualan!
Nasional 26 menit yang lalu -
09:50
Pengakuan Fidya Kamalinda Tentang Kelakuan Orang Tuanya, Panggil Anjing Pakai Nama Cucu Sendiri!!!
Hiburan 49 menit yang lalu -
03:30
VIDEO: Modus Baru! LPG 3 Kg Disulap Jadi 12 Kg, Bareskrim Langsung Bertindak!
Nasional 56 menit yang lalu -
02:23
Kota Besar Bakal Ubah Sampah Jadi Listrik, Tempuh Jarak Jauh Demi Tukar Uang
Nasional 2 jam yang lalu -
01:48
VIDEO: Atletico Madrid Rugi, Kontroversi Penalti Alvarez Buat Diego Simeone Geram
Olahraga 2 jam yang lalu -
01:20
VIDEO: Letkol Teddy Tidak Perlu Mundur Kata KSAD Maruli Simanjuntak
Nasional 2 jam yang lalu -
01:19
Nafsu Makan Berkurang saat Sahur? Atasi dengan Tips Ini!
Lifestyle 2 jam yang lalu -
01:51
Parade Busana Muslim Print dari Bunga Citra Lestari, Yuni Shara, hingga Vina Panduwinata
Lifestyle 2 jam yang lalu -
01:30
6 Inspirasi Styling Hijab ala Shireen Sungkar, Anggun dengan Prinsip Syar'i
Lifestyle 2 jam yang lalu -
03:19
VIDEO: Bahlil Sidak SPBU Pertamina Sambil Jelaskan Perbedaan BBM
Nasional 2 jam yang lalu -
01:13
Fun Fact Nastar: Ternyata Bukan Kue Kering, tapi Cake Asal Belanda!
Lifestyle 3 jam yang lalu -
05:33
Video Anak Takut Dengan Paula Verhoeven Viral, Baim Wong: Dia Itu Manipulatif Banget!
Hiburan 3 jam yang lalu