VIDEO: Tanpa Pengawalan Ketat, Masyarakat Ambil Kesempatan Berswafoto di Latihan Timnas Indonesia
Timnas Indonesia menggelar latihan di Lapangan THOR, Surabaya, Selasa (5/9/2023). Para penggemar Timnas Indonesia ikut menyaksikan kiprah Marc Klok. dalam latihan untuk persiapan FIFA Matchday itu.
Para penggawa Timnas Indonesia tidak mendapat banyak pengawalan. Begitu turun dari bus, mereka dihampiri masyarakat yang meminta untuk foto bersama.
Beberapa dari mereka melayani permintaan itu. Tak ada pengawalan ekstra dan masyarakat bisa berjumpa langsung dengan para pemain.
Para penggamar juga ikut menyaksikan latihan Timnas Indonesia dari luar pagar area lapangan.
Nantinya, Timnas Indonesia akan berjumpa Turkmenistan di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jumat (8/9/2023).
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
Tak Lagi Jadi Yura Yunited, Yura Yunita Tampil Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Lifestyle 12 jam yang lalu -
Nasib Indonesia usai Menang Atas Arab Saudi 2-0
Nasional 14 jam yang lalu
-
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 7 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 8 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 9 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 9 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 9 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 10 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 10 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 10 jam yang lalu -
VIDEO: Kendalikan Narkoba dari Penjara! Kini 15 Napi Dipindah ke Nusa Kambangan
TV 11 jam yang lalu -
VIDEO: Aksi Polisi di Cengkareng Berhasil Gagalkan Peredaran 389 Kg Sabu!
TV 11 jam yang lalu