VIDEO: Doa dan Salat Gaib Bersama Legenda Persib Bandung untuk Korban Tragedi Kanjuruhan
Para legenda beserata Manajemen Persib Bandung menggelar doa dan salat gaib bersama untuk korban Tragedi Kanjuruhan. Acara ini berlangsung pada Jumat (7/10/2022).
Dalam acara tersebut turut hadir Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat, Umuh Muchtar, dan pembina mantan pemain Persib, Zainuri Hasyim.
Mantan pemain Persib era 80an, Djadjang Nurdjaman, menyebut acara ini digelar sebagai bentuk duka cita atas Tragedi Kanjuruhan yang menimbulkan wafatnya 131 korban jiwa.
"Kali ini bisa mengumpulkan mantan pemain Persib bersama mendoakan kejadian Tragedi Kanjuruhan. Saya mewakili para mantan pemain Persib semua angkatan mengucapkan bela sungkawa yang sedalam-dalamnya Tragedi Kanjuruhan ini," ungkap Djadjang.
Djadajang Nurdjaman juga berharap tragedy kelam ini menjadi yang terakhir di sepak bola Indonesia. Ia juga ingin semua pihak bisa belajar agar sepak bola Indonesia ke depannya lebih baik lagi.
"Semoga ini kejadian terakhir, tidak terulang lagi pada masa yang akan datang. Semoga sepak bola Indonesia semakin baik sesuai arahan Presiden Jokowi harus mengevaluasi semuanya manajemen semuanya suporter pertandingan," ucapnya.
Sementara itu, Umuh Muchtar mengatakan kehadiran para mantan pemain Persib Bandung ini mempunyai tujuan yang sama. Mereka hadir ingin peristiwa di Tragedi Kanjuruhan tidak terulang lagi.
*(Video ini diedit oleh Cevin Natanael Ginting dari Universitas Sumatera Utara)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Penampilan Konsisten Mohamed Salah, Gendong Liverpool ke Puncak Klasemen Liga Inggris
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
VIDEO: Darts National Competition 2024 jadi Ajang Kebangkitan Olahraga Darts di Tanah Air
Olahraga 16 jam yang lalu -
VIDEO: Pemain Korea-Korea Selecao Menikmati Berlatih di Dinginnya Malam Portugal
Sepak Bola 17 jam yang lalu
-
Fokus : Hujan Deras dan Angin Kencang di Solo Terbangkan Atap Rumah
TV 8 jam yang lalu -
VIDEO: Jadi Tersangka Usai OTT KPK, Calon Gubernur Bengkulu Resmi Ditahan
TV 8 jam yang lalu -
VIDEO: Gubernur Bengkulu Ditangkap KPK Bersama Tujuh Pejabat Pemerintah
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Kampanye Hitam Pilwalkot Bekasi, Dua Pelaku Ditangkap Warga
TV 10 jam yang lalu -
Ririe Fairus Doakan Pernikahan Nissa Sabyan Samawa, Isu Dewi Perssik Main Berondong
Hiburan 10 jam yang lalu -
Gaya Lady Like ala Laura Basuki, Pancarkan Kesan Feminin yang Ultima
Lifestyle 10 jam yang lalu -
Eksplorasi Gaya Modest Irish Bella yang Kreatif dengan Paduan Cantik dan Manis
Lifestyle 11 jam yang lalu -
Pesona Maria Theodore dengan Riasan Hollywood Glam, Disebut Mirip Selena Gomez
Lifestyle 11 jam yang lalu -
Aset Perusahaan Inul Daratista Dibawa Kabur Pegawai, Kerugian Mencapai Rp 1 Milyar
Hiburan 12 jam yang lalu -
Jarang Diketahui, Ini Cara Mandi yang Bikin Badan Lebih Bersih dan Wangi
Lifestyle 12 jam yang lalu -
VIDEO: Calon Wakil Bupati Ciamis Meninggal Dunia, Diduga Terkena Serangan Jantung
Nasional 13 jam yang lalu -
Ngikutin Aktivitas Kris Dayanti Seharian, Banyak Banget yang Dilakuin!
Hiburan 13 jam yang lalu -
VIDEO: Jenazah AKP Ryanto Ulil Dimakamkan dengan Upacara Kedinasan di Makassar
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Penampakan Lokasi Tambang yang Jadi Alasan Polisi Tembak Polisi di Solok
Nasional 13 jam yang lalu -
VIDEO: Santri yang Diduga Gantung Diri, Autopsi Ungkap Dugaan Tindak Pidana
TV 13 jam yang lalu