VIDEO: Luis Milla Berikan Pujian atas Kinerja Thomas Doll di Persija Jakarta
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, memberikan pujian kepada pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll. Menurut Luis Milla, kinerja Thomas Doll bersama Persija Jakarta cukup bagus.
Dalam 10 pertandingan yang sudah dilewati di BRI Liga 1 musim ini, tim besutan pelatih asal Jerman itu baru merasakan satu kali kalah dan tiga kali bermain imbang.
Saat ini posisi Persija Jakarta di klasemen BRI Liga 1 2022/2023 berada di peringkat kelima dengan raihan 21 poin dari 10 pertandingan. Tren cukup positif dari Persija itu pun diapresiasi Luis Milla sebagai hasil dari taktik dan strategi Thomas Doll sebagai pelatih.
"Saya menaruh respek kepada Persija Jakarta dan Thomas Doll. Dia pelatih yang sudah melakukan pekerjaan dengan baik. Sejauh ini timnya baru kebobolan lima kali dan bagi saya itu adalah pekerjaan yang bagus," ujar Luis Milla di Graha Persib, Sabtu (1/10/2022).
Luis Milla juga mengatakan jika Thomas Doll sudah bisa menangani Persija Jakarta dengan baik dan membawa timnya melaju sangat bagus.
Namun, Luis Milla juga memberikan pernyataan jika dirinya juga sudah tampil lebih baik dan melakukan tugas dengan bagus di lapangan.
"Namun, tim kami juga sudah memperagakan gaya bermain yang bagus, melakukan tugas dengan sangat bagus. Jadi kami siap melawan mereka," cetus pelatih berusia 56 tahun itu.
Sejauh ini, Luis Milla berhasil merah dua kemenangan awal sejak menangani Persib Bandung. Nantinya, dirinya akan bertemu Thomas Doll dengan skuadnya, Persija Jakarta dalam lanjutan pertandingan berikutnya.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Tiba di Portugal, Para Pemain Korea-Korea Selecao Berkunjung ke Dubes RI
Sepak Bola 37 menit yang lalu -
VIDEO: Setelah Melalui 18 Jam Penerbangan, Akhirnya Pemain Korea-Korea Selecao TibadiPortugal
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Pakai Jersey Persija, Ridwan Kamil Janji Selesaikan Masalah Kampung Bayam
Nasional 3 jam yang lalu
-
Sedih dan Kecewa, Ria Ricis Diancam dan Diperas Mantan Karyawannya Sendiri
Hiburan 22 menit yang lalu -
Pertarungan King Maker Pilgub 2024 di Kandang Banteng
Nasional 23 menit yang lalu -
Perjalanan Terpidana Mati Mary Jane Veloso
Nasional 25 menit yang lalu -
Suami Airin Diperiksa Terkait Dugaan Korupsi
Nasional 27 menit yang lalu -
Siapa Capim dan Dewas KPK Terpilih?
Nasional 31 menit yang lalu -
Pertarungan Megawati vs Jokowi di Kandang Banteng Pilgub 2024
Nasional 33 menit yang lalu -
VIDEO: Cabup Biak yang Lakukan Kekerasan Seksual Ditangkap
Nasional 51 menit yang lalu -
VIDEO: Senyuman Bahagia Prabowo Usai Bawa Pulang Investasi 18,5 Miliar Dollar
Nasional 1 jam yang lalu -
Olivia Marsh Cerita Tentang Lagu Baru "Heaven" Memori Masa Kecil, & Keluarga
Hiburan 2 jam yang lalu -
The Lantis Main Game Saling Tunjuk, Siapa Yang Paling Sering Telat Latihan?
Hiburan 2 jam yang lalu -
Outfit Artis Hadir Kajian yang Digelar Nagita Slavina, Titi Kamal dan Ashanty Kenakan Kerudung
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Potret Manis Tissa Biani dengan Tutu Dress Sentuhan Wastra di FFI 2024
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Daun Jatuh Ajak Prilly Latuconsina Collab Di Single Terbarunya "Tuk Singgah"
Hiburan 2 jam yang lalu -
Stevan Pasaribu Collab Dengan Hanin Dhiya Di Lagu Terbarunya "Selalu Untuk Selamanya"
Hiburan 3 jam yang lalu -
Kembali Datangi Polres Jaksel, Rezky Aditya Sudah Siap Jalani Tes DNA?
Hiburan 3 jam yang lalu