:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/4085212/original/007574400_1657539507-piala-presiden-fhl-afc-v-smg-ed9255.jpg)
VIDEO: Arema FC Melenggang ke Final Piala Presiden 2022 Usai Kalahkan PSIS Semarang
Arema FC berhasil meraih tempat final usai kalahka...Selanjutnya
Arema FC berhasil meraih tempat final usai kalahkan PSIS Semarang dalam leg kedua semifinal Piala Presiden 2022. Pertandingan yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Senin (11/7/2022) berakhir dengan agregat 4-1.
Pada leg pertama, Arema FC berhasil meraih kemenangan dengan skor 2-0 di kendang PSIS. Sedangkan dalam pertandingan kali ini, mereka berhasil meraih kemenangan 2-1.
Dua gol yang tercipta dari Arema FC datang dari Rizky Dwi Febrianto dan Muhammad Rafli. Mereka berhasil menambah keunggulan untuk Arema FC.
Gol pertama yang tercipta untuk Arema FC tercipta pada menit ke-30. Rizky menjadi eksekutor tendangan bebas, dan tembakan melengkungnya gagal dibendung Ray Redondo.
PSIS Semarang yang tertinggal agregat 0-3 berusaha mengejar ketertinggalan. Pada menit ke-41, Frendi Saputra melakukan tembakan ke gawang yang sayangnya masih bisa diamankan Adilson Maringa. Hingga babak pertama berakhir belum ada gol yang tercipta kembali.
Memasuki babak kedua, PSIS Semarang berhasil menekan permainan. Namun, beberapa peluang yang tercipta belum ada yang berhasil menjadi gol.
Dua peluang emas PSIS gagal dikonversi menjadi gol. Ini berpengaruh kepada gaya permainan. Berikutnya, Arema FC menguasai pertandingan. Rafli sempat menebar ancaman ke gawang PSIS pada menit ke-58, tapi bisa diblok Redondo.
Tekanan yang dilakukan Arema FC berhasil menjadikan gol. Gol kedua Singo Edan tercipta berawal dari umpan terobosan Evan Dimas kepada Irsyad Maulana yang diteruskan dengan tembakan. Bola diblok Redondo yang kemudian disambar Muhammad Rafli dan membuat PSIS kebobolan lagi.
PSIS Semarang baru berhasil mencetak gol balasan pada menit ke-86 Umpan yang diterima Riyan Ardiansyah berhasil diteruskan Jonathan Catillana. Ia berhasil mencetak gol untuk PSIS Semarang.
Sayangnya, gol balasan PSIS Semarang belum berhasil mengubah keaadaan. Arema FC berhasil menang agregat dan menembus final Piala Presiden 2022.
RingkasanVideo Terkait
-
01:13
VIDEO: Dari Paddock ke Podium, Perjuangan Luar Biasa Astra Honda di ARRC Buriram 2025
Olahraga 12 jam yang lalu -
02:17
VIDEO: 4 Kiper Calon Pengganti Andre Onana di Manchester United
Sepak Bola 17 jam yang lalu -
01:55
VIDEO: Carlos Pena Akui Persija Tampil Buruk Usai Kalah dari Semen Padang
Sepak Bola 28 Apr 2025, 12:19 WIB
-
01:24
VIDEO: DAWN, Superkomputer AI Tercepat Inggris yang Siap Ubah Dunia
Teknologi Baru saja -
03:11
VIDEO: Tangis Haru Suster Genevive di Samping Peti Paus Fransiskus
Internasional 2 jam yang lalu -
03:10
Jonathan Frizzy Saksi Kasus Vape Isi Obat Keras, Nenek Jerome Polin Meninggal
Hiburan 12 jam yang lalu -
26:51
VIDEO: Tak Basa-Basi, Terbukti Arne Slot Langsung Tokcer, Baru Datang Langsung Sebiji Trofi
Sepak Bola 14 jam yang lalu -
01:19
VIDEO: Kasus Korupsi Bank BJB, KPK Sita Mobil Ridwan Kamil
TV 15 jam yang lalu -
20:57
Fokus : Macet Akibat Banjir Rob di Jakarta Utara
TV 16 jam yang lalu -
01:52
VIDEO: Kacau! Imam Masjid Patah Tulang usai Didorong OTK!
Nasional 17 jam yang lalu -
03:51
VIDEO: Bikin Resah, 4 Debt Collector Ditangkap!
Nasional 17 jam yang lalu -
04:56
VIDEO: Mbah Tupon Bakal Dapat Pendampingan Hukum dari Pemkab Bantul!
Nasional 18 jam yang lalu -
17:12
Luna Maya Jadi Simpanan?! Cerita di Balik Film GUNDIK!
Hiburan 18 jam yang lalu -
01:44
VIDEO: Hasil Tes DNA dari Alat Kontrasepsi Buktikan Dokter RSHS Perkosa Pasien
TV 18 jam yang lalu -
03:32
VIDEO: Anggota DPRD Brebes Diduga Minta Jatah Parkir, PAN Buka Suara!
Nasional 18 jam yang lalu -
01:24
Potret Bridal Shower Luna Maya Di Shanghai, Cantik Pakai Baju Tradisional Tingkok
Hiburan 19 jam yang lalu -
01:07
VIDEO: Rekonstruksi Kasus Suap Hakim PN Jakpus, Delapan Tersangka Dihadirkan
TV 19 jam yang lalu