:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/2388424/original/084881000_1540046756-persib-bandung-1-vs-4-persebaya-surabaya-508-1231455827066881-7e5762.jpg)
VIDEO: Highlights Liga 1 2018, Persib Vs Persebaya 1-4
Persebaya Surabaya membawa pulang tiga poin usai m...Selanjutnya
Persebaya Surabaya membawa pulang tiga poin usai menaklukkanPersibBandung 4-1 di Stadion Kapten Dipta, Gianyar, dalam lanjutan kompetisi GO Jek Liga 1 2018 bersama Bukalapak, Sabtu (20/10/2018).
Empat gol Persebayadua di antaranya dicetak Fandi Eko Utomo. Dua gol lainnya diciptakan Irfan Jaya dan Osvaldo Haay. Sementara golPersibdisarangkan Febri Hariyadi.
Persebaya tampil menekan di awal pertandingan, Irfan Jaya punya peluang pada menit ketujuh, tapi bola masih melenceng dari gawang Persib. Permainan berlangsung cukup keras.
Tim tamu mendapat penalti pada menit ke-17, setelah kiper Persib, M. Natshir dianggap wasit menjegal Osvaldo. Irfan Jaya yang jadi eskekutor menuntaskan tugasnya dengan baik.
Persib untuk sementara tertinggal 0-1 dari Bajul Ijo. Namun, dua menit berselang Maung Bandung sukses menyamakan kedudukan lewat Febri Hariyadi.
Tendangan sudut Ghozali Siregar disambut dengan sundulan oleh Febri pada menit ke-19. Skor pun berubah menjadi 1-1.
Pada menit ke-32, Victor Igbonefo punya peluang, tapi sundulannya bisa diamankan Miswar, kiper Persebaya. Saling serang diperlihatkan kedua tim selama 45 menit pertama ini.
Persebaya malah kembali memimpin atasPersiblewat gol Fandi Eko Utomo. Fandi menyambar umpan tendangan bebas Ruben Sanadi pada menit ke-42. Persib tertinggal 1-2 dari Persebaya. Skor bertahan hingga turun minum.
Persib meningkatkan intensitas serangan mereka di awal babak kedua. Beberapa kali mereka mencoba membongkar pertahanan tim besutan Djadjang Nurdjaman tersebut.
Persebaya sendiri banyak mengandalkan serangan balik. Namun, para pemain Bajul Ijo juga memeragakan pressing ketat terhadap Persib.
Pergerakan Febri dan Ghozali kerap dimatikan oleh bek-bek Persebaya. Pada menit ke-77, malah Persebaya yang memperbesar keunggulan melalui Fandi Eko.
Tembakan keras Fandi dari luar kotak penalti tidak bisa diblok M. Natshir. Gol tersebut membuat Persib tertinggal 1-3 Persebaya. Para pemain Persib masih kesulitan bangkit.
Tiga menit berselang, gawang Maung Bandung kembali bergetar. Kali ini, Osvaldo Haay, yang menerima operan dari Oktafianus, melepaskan tendangan yang masuk ke gawang Persib.
Gol tersebut membuat Persebaya memimpin 4-1 atas Persib, yang dalam laga ini bertindak sebagai tuan rumah. Hingga wasit meniup peluit panjang tanda laga usai, skor tidak berubah. (Windi Wicaksono)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
03:37
VIDEO: Tumbangkan Persebaya, Pelatih Dewa United Peringatkan Anak Asuhnya Waspadai Tim Papan Bawah
Sepak Bola 22 Feb 2025, 06:52 WIB -
04:09
VIDEO: Intip Persiapan Persebaya Surabaya, Jelang Hadapi Dewa United di Pekan ke-24 BRI Liga 1 2024/2025
Sepak Bola 21 Feb 2025, 11:57 WIB -
00:00
VIDEO: Rizky Ridho Terharu dengan Sambutan Hangat dari Bonek saat Persija Jakarta Tandang ke Surabaya
Sepak Bola 29 Nov 2024, 14:31 WIB
-
00:54
VIDEO: Deep Banget! Ini Makna Selebrasi Ole Romeny Setelah Cetak Gol untuk Timnas Indonesia
Sepak Bola 6 jam yang lalu -
01:32
VIDEO: Mantap! Gol Tunggal Ole Romeny Bawa Timnas Indonesia Kalahkan Timnas Bahrain
Sepak Bola 7 jam yang lalu -
07:33
Betrand Putra Onsu Kenang Momen Jualan Ikan & Awal Bertemu Ruben Onsu
Hiburan 8 jam yang lalu -
06:09
Betrand Putra Onsu Rilis Lagu 'Diam-Diam', Salah Satu Inspirasi dari Komentar Netizen
Hiburan 8 jam yang lalu -
02:30
VIDEO: Momen Kedatangan Bus Timnas Bahrain yang Dijaga Ketat Oleh Kendaraan Rantis Polisi
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
01:35
Jirayut Bakal Pulang Kampung Ke Thailand Rayakan Lebaran, Beri THR Nggak Sih Buat Keluarga?
Dangdut 11 jam yang lalu -
00:51
VIDEO: Tol Jakarta-Cikampek Dipadati Ribuan Kendaraan Pemudik
TV 11 jam yang lalu -
01:04
VIDEO: Memasuki Puncak Arus Mudik, Harga Tiket Bus Naik 30 Persen
TV 11 jam yang lalu -
04:59
KLY Live Mudik 2025 - Stasiun Gambir
Nasional 12 jam yang lalu -
00:57
VIDEO: Siap-Siap! Puncak Arus Mudik Diperkirakan Terjadi 28-30 Maret 2025
TV 12 jam yang lalu -
03:46
KLY Live Mudik 2025 - Stasiun Pasar Senen
Nasional 12 jam yang lalu -
05:38
KLY Live Mudik 2025: Suasana Arus Mudik Lebaran 2025 di Jalur Pantura
Nasional 12 jam yang lalu -
08:09
KLY Live Mudik 2025: Pemudik Terus Melonjak di Bandara Soetta
Nasional 12 jam yang lalu -
25:47
KLY Live Mudik 2025: Laporan Terkini Kondisi Arus Mudik Lebaran 2025
Nasional 12 jam yang lalu -
01:01
VIDEO: Mulai 24 Maret 2025, Truk Besar Dilarang Melintas di Jalur Mudik
TV 12 jam yang lalu