VIDEO: Detik-Detik Kapal Terbalik Tewaskan 78 Penumpang di Danau Kongo

VIDEO: Detik-Detik Kapal Terbalik Tewaskan 78 Penumpang di Danau Kongo

Tragedi kapal terbalik dan tenggelam terjadi di Da...Selanjutnya

Tragedi kapal terbalik dan tenggelam terjadi di Danau Kivu, Goma, Republik Demokratik Kongo, pada Kamis (3/10/2024). Detik-detik insiden terekam kamera penumpang di kapal lain.

Insiden dilaporkan menewaskan 78 penumpang di dalamnya.

Ringkasan

Oleh Dimas Satria Putra pada 08 October 2024, 19:30 WIB

Video Terkait

Spotlights