VIDEO: Inovasi Kontrol Organ Buatan Bisa Bergerak Alami

VIDEO: Inovasi Kontrol Organ Buatan Bisa Bergerak Alami

Inovasi MIT memungkinkan amputees berjalan dengan gaya yang hampir alami. Berkat prosedur bedah Agonist-Antagonist Myoneural Interface (AMI) dan antarmuka neuroprostetik, sistem saraf tubuh kini bisa mengontrol prostetik layaknya mengontrol kaki asli. Prosedur ini menghubungkan otot dalam pasangan agonis-antagonis, memungkinkan gerakan alami melalui sensor yang mendeteksi aktivasi otot.

Ringkasan

Oleh Yoga Nugraha, Reza Rinaldi pada 08 July 2024, 11:00 WIB

Video Terkait

Spotlights