VIDEO Headline: Waspada Covid-19 Varian Lambda Terdeteksi di 30 Negara

VIDEO Headline: Waspada Covid-19 Varian Lambda Terdeteksi di 30 Negara

Varian Lambda rupanya dikhawatirkan naik status menjadi Variant of Concern (VoC) Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Varian of Concern artinya, varian yang terdapat bukti peningkatan penularan, penyakit yang lebih parah, misal peningkatan rawat inap atau kematian, penurunan efektivitas pengobatan atau vaksin, atau kegagalan deteksi diagnostik.

Varian Lambda pertama kali ditemukan di Peru pada awal Desember 2020 dan mulai menyebar kini ke 30 negara. Penyebaran varian Lambda atau C.37, terutama di negara-negara Amerika Selatan, seperti Peru dan Cile.

Ringkasan

Oleh Afifah Khairunnisa, Reza Rinaldi, Chandra Bayu Witantra pada 08 July 2021, 11:45 WIB

Video Terkait

Spotlights