VIDEO: Lebih dari 1.300 Jemaah Haji Meninggal Akibat Cuaca Ekstrem

VIDEO: Lebih dari 1.300 Jemaah Haji Meninggal Akibat Cuaca Ekstrem

Lebih dari 1.300 orang meninggal dunia selama pelaksanaan Haji 2023 di Arab Saudi karena suhu ekstrem yang melanda situs-situs suci Islam di negara padang pasir tersebut. Menteri Kesehatan Saudi, Fahd bin Abdurrahman Al-Jalajel, menyatakan bahwa 83% dari 1.301 korban jiwa adalah jamaah tanpa izin yang berjalan jauh dalam suhu yang sangat tinggi untuk menjalankan ritual Haji di sekitar kota suci Mekah.

Ringkasan

Oleh Yoga Nugraha, Reza Rinaldi pada 24 June 2024, 11:00 WIB

Video Terkait

Spotlights