VIDEO: Ketahuan Jadi Mata-Mata China, Amerika Serikat Penjarakan Seorang Insinyur 8 Tahun
Seorang mantan mahasiswa pascasarjana di Chicago dijatuhi hukuman delapan tahun penjara pada Rabu (25/1/2023), karena memata-matai untuk pemerintahChina. Ia dituduh mengumpulkan informasi tentang ilmuwan dan insinyur di Amerika Serikat (AS) yang memiliki pengetahuan tentang teknologi kedirgantaraan dan satelit sebagai target perekrutan.
Ji Chaoqun (31) dinyatakan bersalah atas konspirasi bertindak sebagai agen Kementerian Keamanan Negara China (MSS) tanpa memberi tahu jaksa agung AS, bertindak sebagai mata-mata di AS, dan berbohong tentang kontaknya dengan lembaga asing. Demikian seperti dikutip dari AP, Jumat (27/1).
Ringkasan
Tag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Prabowo Teken 7 Kesepakatan Kerja sama dengan China
Nasional 10 Nov 2024, 11:19 WIB -
Hoaks Video Penampakan Hewan Hasil Kloning Babi dengan Sapi di China
Cek Fakta 01 Nov 2024, 16:02 WIB -
VIDEO: Astronot Tiongkok Bersiap Menghadapi Tantangan di Luar Angkasa Menjelang Misi Shenzhou-19 Terbaru
Internasional 29 Okt 2024, 14:00 WIB
-
VIDEO: Bawaslu Putuskan Prabowo Tak Bersalah Terkait Video Dukungan untuk Cagub
TV 16 menit yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 35 menit yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 1 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 2 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Aksi Polisi di Cengkareng Berhasil Gagalkan Peredaran 389 Kg Sabu!
TV 3 jam yang lalu -
Vadel Badjideh Tersulut Emosi Saat Tahu Selebgram Y Datangi Polres Jaksel Karena...
Hiburan 3 jam yang lalu -
Pesona Suchata Chuangsri, Runner Up 3 Miss Universe 2024 dari Thailand
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Tak Lagi Jadi Yura Yunited, Yura Yunita Tampil Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Lifestyle 4 jam yang lalu