VIDEO: Kalahkan Wakil Inggris, Praveen Jordan / Melati Daeva Berpeluang ke Semifinal BWF World Tour Finals 2021
Ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan / Melatih Daeva meraih kemenangan pertama di penyisihan Grup B BWF World Tour Finals 2021. Berhadapan dengan wakil Inggris, Marcus Ellis / Lauren Smith, mereka menang dua set langsung.
Pertandingan yang beralngsung di Bali International Convention Centre & Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Kamis (2/12/2021), berlangsung selama 33 menit dengan skor akhir 21-16 dan 21-13.
Pada laga perdana, Praveen Jordan / Melati Daeva harus menelan kekalahan dari wakil Thailand, Decaphol Puavaranukroh / Sapsiree Taerattanachai.
Mengawali gim pertama, dominasi ganda campuran Indonesia ini sudah terlihat jelas. Meskipun sempat kejar mengejar angka namun Praveen Jordan / Melati Daeva unggul di interval pertama.
Selepas interval, Pravenn Jordan / Melati Daeva berhasil melesat jauh dari perolehan angka. Mereka unggul 17-11 atas wakil Inggris, sebelum akhirnya menutup kemenangan dengan 21-16.
Memasuki gim kedua, Marcus Ellis / Lauren Smith sempat memimpin 2-1 atas waki Indonesia. Namun, hal itu tak berjalan lama karena Praveen Jordan / Melati Daeva berhasil membalikkan keadaan menjadi 6-4.
Memasuki interval, wakil Indonesia ini berhasil menjaga jarak poin yang cukup jauh dengan 11-6. Selepas itu, Praveen Jordan / Melati Daeva lebih mendominasi permainan.
Mereka sempat unggul 15-11 sebelum akhirnya menutup pertandingan dengan skor akhir 21-13.
Kemenangan dari wakil Inggris ini membuat Praveen Jordan / Melati Daeva berpeluang lolos ke semifinal BWF World Tour Finals 2021.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Penampilan Konsisten Mohamed Salah, Gendong Liverpool ke Puncak Klasemen Liga Inggris
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Darts National Competition 2024 jadi Ajang Kebangkitan Olahraga Darts di Tanah Air
Olahraga 7 jam yang lalu -
VIDEO: Pemain Korea-Korea Selecao Menikmati Berlatih di Dinginnya Malam Portugal
Sepak Bola 8 jam yang lalu
-
VIDEO: Gubernur Bengkulu Ditangkap KPK Bersama Tujuh Pejabat Pemerintah
TV 1 jam yang lalu -
VIDEO: Kampanye Hitam Pilwalkot Bekasi, Dua Pelaku Ditangkap Warga
TV 1 jam yang lalu -
Ririe Fairus Doakan Pernikahan Nissa Sabyan Samawa, Isu Dewi Perssik Main Berondong
Hiburan 2 jam yang lalu -
Gaya Lady Like ala Laura Basuki, Pancarkan Kesan Feminin yang Ultima
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Eksplorasi Gaya Modest Irish Bella yang Kreatif dengan Paduan Cantik dan Manis
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Pesona Maria Theodore dengan Riasan Hollywood Glam, Disebut Mirip Selena Gomez
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Aset Perusahaan Inul Daratista Dibawa Kabur Pegawai, Kerugian Mencapai Rp 1 Milyar
Hiburan 3 jam yang lalu -
Jarang Diketahui, Ini Cara Mandi yang Bikin Badan Lebih Bersih dan Wangi
Lifestyle 3 jam yang lalu -
VIDEO: Calon Wakil Bupati Ciamis Meninggal Dunia, Diduga Terkena Serangan Jantung
Nasional 4 jam yang lalu -
Ngikutin Aktivitas Kris Dayanti Seharian, Banyak Banget yang Dilakuin!
Hiburan 4 jam yang lalu -
VIDEO: Penampakan Lokasi Tambang yang Jadi Alasan Polisi Tembak Polisi di Solok
Nasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Santri yang Diduga Gantung Diri, Autopsi Ungkap Dugaan Tindak Pidana
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Belasan Mobil Mewah Disita Polisi dari Kasus Judi Online Komdigi
Nasional 5 jam yang lalu