VIDEO: 4 Negara Penyuplai Pemain Asing Terbanyak di Premier League, Salah Satunya Portugal
Sampai sejauh ini Premier League sangat terbuka dengan kehadiran pemain asing. Pada musim 2021-2022, Premier League juga masih dihiasi pemain asing. Saat ini ada pemain dari 62 negara berbeda yang bermain di Premier League. Salah satu negara penyumbang pemain asing terbanyak ialah Portugal.
Manchester United berhasil memulangkan Cristiano Ronaldo pada musim ini. Kedatangan Cristiano Ronaldo menambah panjang daftar pemain asal Portugal di Premier League.
Cristiano Ronaldo masih menjadi pemain asal Portugal dengan raihan jumalh gol terbanyak di Premier League saat ini. Selama membela Manchester United, Ronaldo mencetak 87 gol dalam 199 penampilan di Premier League. Dia hingga sekarang masih menjadi pemain Portugal tertajam di kompetisi ini.
Saat ini ada 20 pemain Portugal yang bermain di kasta tertinggi sepak bola Inggris tersebut. Selain Cristiano Ronaldo, ada pula nama-nama seperti Bruno Fernandes, Diogo Dalot, Ruben Dias, Bernardo Silva, dan Diogo Jota.
Namun, bukan hanya Portugal yang menjadi negara dengan penyumbang pemain asing terbanyak di Premier League. Berikut empat negara dengan jumlah pemain terbanyak di Premier League.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Komentar Sergio Van Dijk Terkait Penampilan Persib Bandung di AFC Champion League 2
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Wolfgang Pikal, Bicara Talenta Emas Papua Mulai Habis
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Hadir Sebagai Pahlawan dan Selamatkan Timnas Indonesia, Selamat Ulang Tahun Shin Tae-yong
Sepak Bola 22 jam yang lalu
-
VIDEO: Kisah Wamenkominfo Menelusuri Kasus Salah Vonis Anak di Bawah Umur
Nasional Baru saja -
VIDEO: Respon Kecewa Pak Muh Pada Wasit Ahmed Al-Kaf Usai Rampok Laga Indonesia vs Bahrain
Unik 48 menit yang lalu -
Cerita Ketindihan Seram Derby Romero & Zenia Zein
Hiburan 2 jam yang lalu -
Vino G Bastian - Angga Yunanda: How Well Do You Know Your Co-Star?
Hiburan 2 jam yang lalu -
VIDEO: Tidur Siang Bisa Bikin Gendut, Mitos atau Fakta?
Cek Fakta 4 jam yang lalu -
VIDEO: Selena Gomez Bangga Hidup dengan Penyakit Mental
Hiburan 5 jam yang lalu -
VIDEO: Nobuyo Oyama, Pengisi Suara Doraemon Meninggal Dunia
Hiburan 6 jam yang lalu -
VIDEO: Suami Cut Intan Nabila, Armor Toreador Tersangka KDRT Ditahan Jaksa 20 Hari
Nasional 6 jam yang lalu