VIDEO: Alviyanto Bagas Tereliminasi di 32 Besar Panahan Individu Putra Olimpiade Tokyo 2020
Wakil panahan putra Indonesia, Alviyanto Bagas harus menerima kekalahan atas wakil Australia, Taylor Worth di nomor individu putra panahan Olimpiade Tokyo 2020.
Alvianto yang tidak diunggulkan menelan kekalahan telak 0-6 atas Taylor Worth. Pada set pertama, Alvianto sempat memberikan perlawan sengit, namun Taylor mampu unggul tipis dengan peroleh 26-25.
Pada set kedua, Taylor tampil lebih baik dengan meraih 29 poin, sedangkan Alvianto meraih 26 poin. Pada set ketiga, Alvianto sebenarnya sudah bisa memperbaiki kesalahannya di set 1 dan mencetak 28 poin di set ketiga. Namun, Taylor Worth juga mampu tampil lebih baik dan unggul tipis dengan meraih 29 poin. Taylor pun unggul 29-28 di set ketiga.
Dengan kekalahan dari Alviyanto Bagas ini, Indonesia hanya menyisakan Riau Ega di nomor individu putra panahan yang baru akan bermain siang nanti di babak eliminasi 32 besar Olimpiade Tokyo 2020.
Ringkasan
Video Terkait
-
VIDEO: 4 Bek Kiri yang Bisa Jadi Target Ruben Amorim untuk Manchester United
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Tampil Istimewa di Portugal, Menang Telak atas Vitoria Clube de Lisboa
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
VIDEO: Bek Persib Bandung Gustavo Franca, Pede Raih Tiga Poin dari Thailand
Sepak Bola Kemarin pukul 20:33 WIB
-
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Tiket Pesawat Turun 10 Persen Libur Nataru Jadi Lebih Hemat
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Emak-Emak Parkir Mobil di Tengah Jalan, Panik Usai Bikin Macet
Unik 6 jam yang lalu -
VIDEO: Kabar Gembira! Gaji Guru ASN dan Non-ASN Naik di Tahun 2025
TV 6 jam yang lalu -
VIDEO: Diduga Tembak Siswa SMK, Anggota Polrestabes Jalani Pra-Rekonstruksi
TV 6 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Bus Mira Lawan Arus Adu Banteng vs Truk di Klaten
Unik 8 jam yang lalu -
VIDEO: Diterjang Banjir, Warga Pekalongan Tetap Antusias ke TPS
Nasional 10 jam yang lalu -
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 11 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Pemakaman Korban Kecelakaan Ditabrak Truk di Slipi
TV 11 jam yang lalu -
VIDEO: Dicky Candra Nyoblos Bareng Istri, Pasrah dan Berharap yang Terpilih Amanah
Pemilu 12 jam yang lalu -
VIDEO: Gibran: Semua Pihak Diminta Tetap Menghormati Pilihan Masing-Masing
Pemilu 12 jam yang lalu -
VIDEO: Nyoblos di TPS 12 Sumber, Jokowi Berpesan Pihak yang Menang Jangan Jumawa
Pemilu 13 jam yang lalu