:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/3300237/original/067318200_1605711691-ets2_hq_ETS2c617834f75ad026d_640x360-00010.jpg)
VIDEO: Dua Mobil Offroad Terseret Arus Deras Sungai di Lumajang
Satu dari dua mobil offroad yang terseret arus sungai, Senin pagi, masih tertahan di sungai Kali Asem kaki Gunung Semeru Lumajang, Jawa Timur.
Sebelumnya kedua mobil tersebut terseret arus hingga 1 kilometer, saat dibersihkan di sungai usai digunakan offroad. Kedua pengemudi berhasil menyelamatkan diri, sesaat setelah mobil diterjang arus air sungai yang tiba-tiba deras.
Inilah salah satu mobil offroad yang terseret arus sungai Kali Asem, di Kelurahan Citrodiwangsan, Lumajang. Mobil milik Ridho, warga Lumajang ini masih tertahan di dalam sungai, sebab arus masih cukup besar dan tidak memungkinkan untuk evakuasi.
Kejadian itu bermula, saat rombongan mobil offroad sedang latihan rutin di seputar jalur Lumajang. Usai latihan, Ridho bersama rekannya Januar (17), berniat mencuci mobilnya di aliran sungai Kali Asem.
Tiba-tiba arus air sungai menjadi deras dengan cepat, hingga menyeret kedua mobil mereka sejauh 1 kilometer. Kedua pengemudi berhasil langsung menepi menyelamatkan diri. Berikut dilansir pada Liputan6, 17 November 2020.
"Ia sudah mencapai di tengah, tiba-tiba air datang sangat cukup deras, dan tidak bisa menguasai, akhirnya driver-nya segera loncat dari mobil, ya syukur Alhamdulillah bisa selamat dan mobilnya sempat terseret arus," ujar Wawan Hadi Siswoyo, Petugas BPBD Lumajang.
Sebelumnya, dua mobil offroad milik Ridho dan Januar ini terseret arus banjir pada Minggu petang. Mobil milik Januar berhasil dievakuasi pada Minggu malam, sementara milik Ridho belum dievakuasi, karena derasnya arus sungai.
RingkasanVideo Terkait
-
19:59
Fokus : Fenomena Hujan Es di Tasikmalaya Kejutkan Warga
TV 7 jam yang lalu -
53:38
Fokus Pagi : Dramatis, Pegawai Warung Makan di Banyuwangi Terjebak Api
TV 7 jam yang lalu -
00:41
VIDEO: Hindari Razia, Pemotor Rusak Pembatas Jalur Bus Transjakarta
TV 8 jam yang lalu -
00:48
VIDEO: Demo Ojol di Makassar Ricuh, Sempat Adu Jotos dengan Pengguna Jalan
TV 8 jam yang lalu -
01:10
VIDEO: Hujan Es Disertai Angin Kencang di Tasikmalaya Hebohkan Warga
TV 8 jam yang lalu -
02:09
VIDEO: Menhub: Gerbong Kereta Terbakar Bakal Diganti untuk Angkutan Lebaran
TV 9 jam yang lalu -
07:36
VIDEO: Cahaya dalam Sentuhan Al-Qur'an Braille
Inspirasi 10 jam yang lalu -
02:03
Kim SooHyun Beri Penjelasan Pekan Depan, Seo YeJi Muak Dikaitkan dengan Kim SooHyun
Hiburan 11 jam yang lalu -
02:31
VIDEO: Minyakita Bermasalah, Pedagang Cilacap Berhenti Jualan!
Nasional 12 jam yang lalu -
09:50
Pengakuan Fidya Kamalinda Tentang Kelakuan Orang Tuanya, Panggil Anjing Pakai Nama Cucu Sendiri!!!
Hiburan 12 jam yang lalu -
03:30
VIDEO: Modus Baru! LPG 3 Kg Disulap Jadi 12 Kg, Bareskrim Langsung Bertindak!
Nasional 12 jam yang lalu -
07:09
Pengakuan Fidya Kamalinda Tak Kuat Dengan Ortu, Tiba-Tiba Muncul Setelah Dikabarkan Hilang 10 Tahun
Hiburan 13 jam yang lalu -
02:23
Kota Besar Bakal Ubah Sampah Jadi Listrik, Tempuh Jarak Jauh Demi Tukar Uang
Nasional 13 jam yang lalu -
01:48
VIDEO: Atletico Madrid Rugi, Kontroversi Penalti Alvarez Buat Diego Simeone Geram
Olahraga 13 jam yang lalu