VIDEO: Penjualan Hewan Kurban Merosot Jelang Idul Adha
Sepintas tidak ada yang istimewa dari lokasi penjualan hewan kurban di Jalan Raya Brawijaya, Kecamatan Sukorambi, Jember.
Keistimewaan baru terlihat dari perlakuan yang diberikan terhadap hewan kurban yang dijual. Berikut seperti dilansir pada Liputan6, 24 Juli 2020.
Layaknya sebuah salon kecantikan, sapi-sapi ini dimandikan dan diberi terapi pemijatan khusus. Pedagang sengaja memberikan perlakuan istimewa, agar hewan-hewan tersebut terhindar dari stres dan selalu terjaga berat badannya sebelum disembelih saat Idul Adha nanti.
"Ya sering-sering dimandikan, dipijit biar ndak stres, pakannya kita ada rumput gajah, ada jagung, pakan tambahannya pake dedak sama ampas tahu," ujar Faidzin, Pedagang Sapi Kurban.
Sementara itu, penjualan hewan kurban di Sidoarjo menurun drastis hingga 40 persen dibandingkan tahun lalu. Banyaknya warga yang di-PHK saat pandemi Covid-19 diduga menjadi penyebab menurunnya daya beli masyarakat.
"Kira-kira ya 40 sampai 30 persen, tahun lalu habis 80 sampai 100 ekor," terang Muhamad Sanusi, Pedagang Hewan Kurban.
Meski terjadi penurunan jumlah pembeli, tetapi harga hewan kurban tidak turun. Harga satu ekor hewan kurban kambing mulai dari Rp 2,2 juta hingga Rp 4 juta. Sedangkan untuk hewan kurban sapi, sekitar Rp 15 hingga Rp 25 juta per ekornya.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Diduga Ada Tuyul, Warga Jember Pasang Spanduk Waspada
Nasional 01 Nov 2024, 15:45 WIB -
VIDEO: Anak Laki-laki Bonceng Sambil Berdiri, Polisi: Masih Kami Telusuri
Unik 10 Okt 2024, 21:15 WIB -
VIDEO: Lagi, Kru Truk Sound Horeg Rusak Atap Warga di Jember Demi Bisa Melintas
Unik 10 Okt 2024, 18:45 WIB
-
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
TV 3 jam yang lalu -
VIDEO: Tiket Pesawat Turun 10 Persen Libur Nataru Jadi Lebih Hemat
TV 3 jam yang lalu -
VIDEO: Emak-Emak Parkir Mobil di Tengah Jalan, Panik Usai Bikin Macet
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Kabar Gembira! Gaji Guru ASN dan Non-ASN Naik di Tahun 2025
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Diduga Tembak Siswa SMK, Anggota Polrestabes Jalani Pra-Rekonstruksi
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Bus Mira Lawan Arus Adu Banteng vs Truk di Klaten
Unik 6 jam yang lalu -
VIDEO: 4 Bek Kiri yang Bisa Jadi Target Ruben Amorim untuk Manchester United
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Tampil Istimewa di Portugal, Menang Telak atas Vitoria Clube de Lisboa
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
VIDEO: Diterjang Banjir, Warga Pekalongan Tetap Antusias ke TPS
Nasional 9 jam yang lalu -
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 10 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Pemakaman Korban Kecelakaan Ditabrak Truk di Slipi
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Dicky Candra Nyoblos Bareng Istri, Pasrah dan Berharap yang Terpilih Amanah
Pemilu 10 jam yang lalu