VIDEO: Update Corona 25 Mei, Kasus Positif 22.750, Sembuh 5.642, Meninggal 1.391

VIDEO: Update Corona 25 Mei, Kasus Positif 22.750, Sembuh 5.642, Meninggal 1.391

Kasus positif virus corona Covid-19 di Indonesia terus bertambah. Juru Bicara Pemerintah Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto melaporkan, per hari Senin (25/5/2020), ada penambahan 479 orang yang dinyatakan positif virus Corona. Sehingga totalnya menjadi 22.750 orang.

SHARE

Oleh Liputan6.com pada 25 May 2020, 17:03 WIB

Video Terkait

Spotlights