VIDEO: Realita Maya Jawab Persoalan Sampah Makanan, Caranya?

VIDEO: Realita Maya Jawab Persoalan Sampah Makanan, Caranya?

Setiap hari dunia menghasilkan sekian ton sampah makanan, padahal menurut laporan Organisasi Pangan dan Pertanian Dunia (FAO) sekitar 820 juta orang kelaparan setiap hari. Di penghujung 2019 sebuah perusahaan kecil di San Francisco, California, berupaya menjawab tantangan banyaknya sampah makanan melalui realita maya, yang dirancang untuk menyempurnakan teknologi pengawetan makanan yang sudah ada.

Ringkasan

Oleh Mohamad Hafiz Aldi, Yoga Nugraha pada 27 December 2019, 17:00 WIB

Video Terkait

Spotlights