VIDEO: Penampakan Kamera Terkecil di Dunia

VIDEO: Penampakan Kamera Terkecil di Dunia

Kamera OmniVision OV6948 menjadi kamera terkecil di dunia yang bakal dipakai di dunia medis. Hal ini karena dari segi ukuran, kamera ini bisa dipasang di alat bedah yang dapat dimasukkan ke dalam tubuh manusia untuk membantu operasi.

Ringkasan

Oleh Reza Zakaria, Putri Amdan Dewi pada 04 November 2019, 08:30 WIB

Video Terkait

Spotlights