:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/2914182/original/093699600_1568741700-ets-anti-20hoax-20kapolda-20jatim-20kumpulkan-201000-20netizen-20a1-640x360-00003.jpg)
VIDEO: Kapolda Jatim Ajak Para Warganet Tangkal Berita Hoaks
Kepolisian Daerah Jawa Timur, Senin pagi, mengumpu...Selanjutnya
Kepolisian Daerah Jawa Timur, Senin pagi, mengumpulkan 1.000 orang netizen atau warganet dari berbagai daerah di Jawa Timur. Masyarakat umum pengguna internet atau biasa disebut warganet tersebut dikumpulkan, untuk bersama-sama memerangi berita hoax yang ada di Jawa Timur, khususnya berita-berita yang berdampak pada kasus SARA.
Pertemuan Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol. Luki Hermawan bersama 1.000-an netizen dari seluruh daerah di Jawa Timur ini digelar di Gedung Pertemuan Mahameru Mapolda Jawa Timur. Mereka dikumpulkan untuk ikut serta dalam Jogo Jawa Timur atau Jaga Jawa Timur dari berita hoax.
Langkah waspada, terhadap berita hoax atau berita bohong, dengan melakukan bijak bermedia sosial, penting karena berita hoax dapat menimbulkan perpecahan, dan kerusuhan. Seperti halnya kasus Asrama Mahasiswa Papua Jalan Kalasan Surabaya yang berimbas kerusuhan di Papua dan Papua Barat beberapa waktu lalu.
Dalam pertemuan ini, Kapolda Jawa Timur, mengharapkan kepada warganet di Jatim, untuk mengunggah berita-berita secara obyektif dan sesuai fakta yang ada.
Kapolda Jatim, lrjen Pol Luki Hermawan menyampaikan, Polda Jawa Timur dan Humas yang selalu memberikan pemberitaan-pemberitaan yang sangat menyejukkan, ini untuk melawan hoaks dan berita-berita bohong. Demikian diberitakan Liputan6, 17 September 2019.
Kapolda Jatim juga berharap, peran serta dari para netizen ini untuk menyaring berita-berita sebelum diunggah di dunia maya.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
07:20
VIDEO: Pengusaha yang Tahan Ijazah Datangi Rumah Wakil Wali Kota Surabaya
Nasional 15 Apr 2025, 11:30 WIB -
02:44
VIDEO: Wali Kota Surabaya Larang Penjualan Es Krim Beralkohol!
Nasional 08 Apr 2025, 16:30 WIB -
03:20
VIDEO: Viral! Stand Es Krim di Surabaya Disegel karena Diduga Mengandung Alkohol
Nasional 08 Apr 2025, 16:00 WIB
-
01:18
VIDEO: Aksi Bela Palestina, Massa Minta AS Berhenti Mendukung Israel
TV 5 jam yang lalu -
01:58
VIDEO: Paus Fransiskus Hadiri Misa Paskah di Lapangan Santo Petrus
TV 5 jam yang lalu -
01:32
Paus Fransiskus Tutup Usia, Duka Mendalam Menyelimuti Umat di Seluruh Dunia
Lifestyle 6 jam yang lalu -
01:40
VIDEO: Drama Kompensasi Charlie Scott, Semen Padang Janji Bayar Juni 2025
Sepak Bola 6 jam yang lalu -
01:41
Selesaikan Wajib Militer di Tahun 2025, BTS dan iKON Siap Comeback!
Lifestyle 6 jam yang lalu -
01:44
5 Tipe Teman yang Sebaiknya Tidak Kamu Ajak Traveling
Lifestyle 7 jam yang lalu -
01:51
VIDEO: Jin BTS Jadi Kejutan Konser Coldplay, Kondisi Paula Verhoeven Setelah Perceraian
Hiburan 7 jam yang lalu -
01:32
Batal Adopsi Anak Nikita Mirzani, Razman Nasution Malah Bersyukur
Hiburan 8 jam yang lalu -
02:42
VIDEO: Perempuan Gratis Naik Transjakarta, Ridwan Kamil versus Lisa Mariana
Nasional 8 jam yang lalu -
02:05
VIDEO: Momen Pengumuman Resmi Meninggalnya Paus Fransiskus
Internasional 8 jam yang lalu -
01:51
Sosok Paus Frasiskus, Paus Katolik Roma Pertama Dari Benua Amerika
Hiburan 8 jam yang lalu -
02:13
VIDEO: Paus Fransiskus Wafat di Usia 88 Tahun, Dunia Berduka
Internasional 8 jam yang lalu -
02:07
BREAKING NEWS! Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Momen Terakhir Beri Ucapan Paskah Kepada Umat
Hiburan 8 jam yang lalu