Polisi Tetapkan Satu Tersangka Pembunuhan dan Mutilasi Pria di Ogan Ilir
Kasus pembunuhan disertai mutilasi terhadap seorang pria yg menggemparkan warga Ogan Ilir, Sumatera Selatan, saat Lebaran lalu akhirnya menemukan titik terang.
Seperti ditayangkan Patroli Indosiar, Kamis (18/7/2019), usai ditetapkannya Ibrahim sebagai salah satu tersangka, polisi langsung mengelar reka ulang kejahatan sadis yang menimpa Karoman.
Agar rekonstruksi berjalan kondusif, reka ulang dilakukan di halaman Mapolsek Tanjung Raja. Hal ini bertujuan untuk melihar peran dari tersangka dan pelaku utama berinisial AL yang kini masih buron.
Dari 81 reka adegan yang diakukan, terungkap peran tersangka Ibrahim dalam pembunuhan tersebut. Dia adalah orang yang ikut mengawasi dan memberi kode tertentu kepada sang inisiator saat akan menghabisi nyawa korban.
Usai menyaksikan adegan mutilasi, tersangka Ibrahim ikut membantu rekannya itu untuk membuang potongan jasad korban di tepi Sungai Arisan Bopeng.
"Dia perannya hanya ikut serta mengawasi kemudian ikut membantu membuang jasad korban," ucap Kapolres Ogan Ilir AKBP Gazali Ahmad.
Namun, belum tertangkapnya AL, sang pelaku utama, membuat polisi masih kesulitan untuk mengungkap motif di balik tindakan keji tersebut.
Kasus pembunuhan disertai mutilasi di Ogan Ilir terjadi pada 1,5 bulan yang lalu. Umat muslim yang tengah merayakan Idul Fitri digemparkan dengan temuan jasad Karoman di tepi Sungai Arisab Bopeng dengab kondisi tanpa kepala dan kedua tangan.
-
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Fakta Penangkapan 5 Pelaku Pembunuhan Aqila, Ngaku Bermotif Utang dan Sakit Hati
Unik 23 Sep 2024, 18:00 WIB -
VIDEO: Terungkap! Motif Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Padang
Nasional 20 Sep 2024, 16:30 WIB -
VIDEO: Kesal Ditantang Berkelahi, Pemuda di Cirebon Habisi Ayah dan Aniaya Adik Perempuan
Nasional 30 Ags 2024, 14:49 WIB
-
VIDEO: 4 Bek Kiri yang Bisa Jadi Target Ruben Amorim untuk Manchester United
Sepak Bola Baru saja -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Tampil Istimewa di Portugal, Menang Telak atas Vitoria Clube de Lisboa
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
VIDEO: Diterjang Banjir, Warga Pekalongan Tetap Antusias ke TPS
Nasional 1 jam yang lalu -
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 2 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Pemakaman Korban Kecelakaan Ditabrak Truk di Slipi
TV 2 jam yang lalu -
VIDEO: Dicky Candra Nyoblos Bareng Istri, Pasrah dan Berharap yang Terpilih Amanah
Pemilu 3 jam yang lalu -
VIDEO: Gibran: Semua Pihak Diminta Tetap Menghormati Pilihan Masing-Masing
Pemilu 4 jam yang lalu -
VIDEO: Nyoblos di TPS 12 Sumber, Jokowi Berpesan Pihak yang Menang Jangan Jumawa
Pemilu 4 jam yang lalu -
VIDEO: Tri Rismaharini Terkejut Lihat Linmas Pingsan saat Berjaga di TPS
Nasional 4 jam yang lalu -
VIDEO: Dharma Pongrekun Dimarahi Petugas TPS saat Mencoblos
Nasional 6 jam yang lalu -
VIDEO: Ridwan Kamil Pulang ke Bandung Naik Whoosh untuk Nyoblos
Pemilu 6 jam yang lalu -
VIDEO: Cagub Jabar Dedi Mulyadi Gunakan Hak Pilih di Purwakarta, Optimistis Menang
Nasional 6 jam yang lalu